Sejumlah berita yang disiarkan ANTARA pada laman Humaniora dan Warta Bumi, Minggu (13/8), menarik perhatian pembaca, mulai dari Kirab Merah Putih, tantangan ...
Suasana kirab merah putih dalam rangka menyambut HUT ke-78 RI di Jalan Suryakencana, Bogor, Jawa Barat, Minggu . ANTARA/Linna Susanti/am.
Jakarta - Sejumlah berita yang disiarkan ANTARA pada laman Humaniora dan Warta Bumi, Minggu , menarik perhatian pembaca, mulai dari Kirab Merah Putih, tantangan Indonesia Maju 2045, titik panas di Balikpapan, hingga kematian gajah akibat virus.1. Kirab Merah Putih sepanjang 100 meter sambut HUT ke-78 RI di Bogor
Pemerintah Kota Bogor, Jawa Barat bersama ribuan warga melaksanakan kirab Merah Putih dari balai kota setempat hingga ke Jalan Siliwangi, Sukasari, dalam rangkaian Festival Merah Putih menyambut HUT ke-78 RI, Minggu.Kementerian Ketenagakerjaan memiliki tantangan dalam menghadapi bonus demografi serta mewujudkan Indonesia Maju tahun 2045.
Kementerian Agama menyebut foto kesalahan cetak lembaran mushaf Alquran yang diterbitkan Badan Wakaf Alquran telah beredar berkali-kali di media sosial sejak 2022.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Sambut HUT Ke-78 RI, Ribuan Warga Bogor Meriahkan Kirab Merah PutihRibuan warga Bogor dari berbagai kesatuan angkatan, ormas, dan tokoh agama mengikuti kirab merah putih menyambut HUT ke-78 RI, Minggu (13/8/2023).
Read more »
Rayakan Hari Kemerdekaan, Ratusan Warga Magetan Kirab Bendera Merah Putih dengan Panjang 78 MeterRatusan warga Desa Tegalarum, Kecamatan Bendo, Kabupaten Magetan, mengikuti kirab bendera merah putih sepanjang 78 meter keliling kampung, Minggu (13/8).
Read more »
Kirab Merah Putih, dari Bogor untuk IndonesiaBendera raksasa seukuran 100 meter x6 meter diarak beramai-ramai di jalan-jalan utama Kota Bogor. Semangat kebangsaan berpadu dengan kegotongroyongan dan kegembiraan. Polhuk AdadiKompas
Read more »
Di Depan Sejumlah Anak, Band Bawakan Lagu 'Anggur Merah' di Acara Gebyar Merah PutihSebuah band membawakan lagu 'Anggur Merah' di panggung kegiatan Gebyar Merah Putih. Terlihat sejumlah anak menyaksikan acara tersebut
Read more »
Kisah Ibu di Kulon Progo Jahit dan Sambung Bendera Merah Putih Sepanjang 780 MeterHalimah menjahit 40 meter bendera yang kemudian disambung dengan 740 meter bendera lama sehingga jadilah bendera sepanjang 780 meter.
Read more »