Dalam perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-207, Kebun Raya Bogor, Jawa Barat, menggelar pameran tumbuhan Platycerium atau Tanduk Rusa di area Griya Anggrek ...
Kota Bogor - Dalam perayaan Hari Ulang Tahun ke-207, Kebun Raya Bogor, Jawa Barat, menggelar pameran tumbuhan Platycerium atau Tanduk Rusa di area Griya Anggrek pada 22 Mei hingga 26 Mei 2024.
Manager Sales and Marketing Kebun Raya Bogor Susi Suparlina di Kota Bogor, Rabu, mengatakan dalam program itu pihaknya berkolaborasi dengan Komunitas Platycerium yaitu Indonesian Platycerium Society . Ia menyebutkan ada empat tumbuhan Platycerium yang dipamerkan yaitu Platycerium willinckii “Masayu”, Platycerium willinckii “Diablo”, Platycerium willinckii “Buffalo Yard”, dan Platycerium willinckii “Sawangensis”.“Salah satu tumbuhan yang dipamerkan yaitu Platycerium willinckii “Buffalo Yard” mendapat penawaran dari kolektor tumbuhan dari luar negeri sebesar USD1.500, sedangkan harga terendah yang pernah ditawarkan mencapai USD9.500,” ujar Susi.
Staf Holtikultura Kebun Raya Bogor Afrizal Ilham menjelaskan yang membuat Platycerium mahal ialah variannya yang langka sehingga tumbuhan itu sebagian besar dimiliki penghobi Platycerium saja.Afrizal mengatakan Platycerium memiliki 17 jenis, di mana tujuh di antaranya berasal dari Indonesia.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Presiden ajak Gubernur Jenderal Australia keliling Kebun Raya BogorPresiden RI Joko Widodo mengajak Gubernur Jenderal Australia David Hurley berkeliling kawasan Kebun Raya Bogor, di sela kunjungan kenegaraan Hurley ke Istana ...
Read more »
Jokowi Ajak Gubjen Australia Naik Buggy Car Keliling Kebun Raya BogorPresiden Joko Widodo (Jokowi) menerima kunjungan kenegaraan Gubernur Jenderal Australia David Hurley di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, Jumat (17/5).
Read more »
Kebun Raya suarakan pesan konservasi lewat pertunjukan musikKebun Raya menggelar program pertunjukan musik bernama “Sunset di Kebun” di Kebun Raya Bogor, Jawa Barat pada 27 April dan 28 April 2024, sebagai ...
Read more »
Rekomendasi Wisata di Puncak Bogor, Cocok Dikunjungi saat Liburan dengan KeluargaLokasinya berada di Jalan Raya Puncak Bogor Desa Tugu Selatan Kecamatan Cisarua Kabupaten Bogor
Read more »
Ketika Laut Jawa Menelan Lapangan dan Kebun-KebunDalam novela bertema kerusakan lingkungan ini, fakta dibaurkan dengan fiksi. Tidak ada jawaban pasti. Segalanya dibiarkan mengambang.
Read more »
BRIN: Kebun Raya Kalsel layak jadi percontohan di IndonesiaBadan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) menyebutkan Kebun Raya Banua (Banua Botanical Garden) Provinsi Kalimantan Selatan layak dan memenuhi syarat menjadi ...
Read more »