Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Provinsi Lampung telah meneruskan kasus Komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) Bandar Lampung, Fery Triatmojo, ke Dewan
Badan Pengawas Pemilu Provinsi Lampung telah meneruskan kasus Komisioner Komisi Pemilihan Umum Bandar Lampung, Fery Triatmojo, ke Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu RI.Fery Triatmojo dilaporkan Laskar Bandar Lampung ke Bawaslu karena diduga menerima uang Rp530 juta dari calon anggota legislatif PDIP, Erwin Nasution.
"Berdasarkan pleno Bawaslu sudah memenuhi unsur pelanggaran kode etik penyelenggara pemilu , dan kami teruskan ke DKPP," ucap Koordinator Divisi Penanganan Pelanggaran Bawaslu Lampung, Tamri, diwartakanTamri menjelaskan, beberapa pihak yang dimintai keterangan menyatakan bahwa benar Fery Triatmojo melakukan pertemuan dan menerima uang tersebut. Meski hal itu dibantah oleh Fery.
"Saat kami mintai keterangan, Fery mengaku tidak pernah bertemu dan membantah menerima uang," sambungnya. Lebih lanjut, Tamri belum mengetahui pasti apakah persidangan DKPP akan berlangsung di Jakarta atau di Lampung. Sementara itu, pelapor kasus ini, Destra Yudha Setiawan mengatakan, dirinya sudah mendapatkan hasil keputusan Bawaslu Lampung yang meneruskan kasus ini ke DKPP."Hari ini, kami diberi kabar bahwa salah satu Kabag Bawaslu berangkat ke Jakarta untuk menyampaikan surat rekomendasi ini beserta bukti lainya. Karena DKPP yang mengeluarkan sanksinya," jelas Destra.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
KPU Pusat Bantah KPU Papua Jemput Paksa Komisioner KPU JayapuraKPU pusat membantah berita yang mengutip Ketua KPU Papua Steve Dumbon yang mengaku menjemput paksa komisioner KPU Kota Jayapura untuk pelaksanaan pleno.
Read more »
Komisioner KPU Diduga Terima Duit Caleg PDIP, Bawaslu Lampung Panggil 6 OrangBawaslu Provinsi Lampung telah memanggil 6 orang untuk diklarifikasi terkait kasus Komisioner KPU Bandar Lampung, Fery Triatmojo, yang diduga menerima
Read more »
KPU RI Bantah Ada Komisioner KPU Jayapura Dijemput PaksaMellaz menjelaskan, sebelumnya KPU Papua melakukan sidak atau inspeksi mendadak. Sebab, lambatnya proses perhitungan suara oleh komisioner KPU Jayapura.
Read more »
KPU RI sebut tidak ada penjemputan paksa Komisioner KPU Kota JayapuraAnggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI August Mellaz mengatakan bahwa tidak ada penjemputan paksa terhadap anggota KPU Kota Jayapura, Papua. "Dijemput ...
Read more »
Tepis Isu Komisioner KPU Jayapura Dijemput Paksa, Begini Penjelasan KPU RIKPU RI menerima informasi bahwa yang terjadi yakni sidak atau supervisi.
Read more »
KPU: Komisioner KPU Kota Jayapura Dijemput Paksa di Sebuah HotelKetua KPU Papua Steve Dumbon mengakui, pihaknya terpaksa menjemput paksa Komisioner KPU Kota Jayapura dari salah satu hotel yang menjadi tempat pelaksanaan pleno.
Read more »