Kane Cetak Gol di Laga Debut, Bayern Tekuk Bremen

Malaysia News News

Kane Cetak Gol di Laga Debut, Bayern Tekuk Bremen
Malaysia Latest News,Malaysia Headlines
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 48 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 92%

Kane sukses mencetak satu gol dan memberikan assist saat klub Bavaria itu menang 4-0 atas Bremen, Sabtu (19/8) dini hari WIB.

PENYERANG Inggris Harry Kane mengaku gugup saat melakukan debutnya untuk Bayern Muenchen di laga Bundesliga. Meski begitu, dia sukses mencetak satu gol dan memberikan assist saat klub Bavaria itu menang 4-0 atas Werder Bremen, Sabtu dini hari WIB.

Kane, yang didatangkan Bayern, Sabtu seharga 100 juta euro dari Tottenham Hotspur, memberikan assist untuk gol pembuka Die Roten yang dicetak Leroy Sane saat laga baru berlangsung tiga menit. Kane kemudian mencetak gol pertamanya di Bundesliga di babak kedua. Dianggap sebagai missing link sejak Bayern ditinggalkan Robert Lewandowski pada tahun lalu, Kane tampil apik di debutnya di Bundesliga sebelum akhirnya mencetak gol pada menit 75.Gol Kane itu meredakan perlawanan Bremen dan Bayern bisa menambah dua gol lagi.

Sane kembali mencetak gol dan pemain remaja Prancis Mathys Tel, yang menggantikan Kane, mencetak gol di mas ainjury time untuk memastikan Bayern mengakhiri pekan pertama Bundesliga di puncak klasemen.Baca juga: Kane Mengaku Pindah ke Bayern Demi Merasakan Tekanan Harus Juara "Saya sedikit gugup memainkan laga pertama saya. Namun, setelah saya berada di lapangan, insting yang mengambil alih," lanjutnya.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Malaysia Latest News, Malaysia Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Bremen Vs Bayern: Kane Cetak Gol, Die Roten Menang Telak 4-0Bremen Vs Bayern: Kane Cetak Gol, Die Roten Menang Telak 4-0Misi Bayern Munich mempertahankan titel juaranya dibuka dengan kemenangan telak di markas Werder Bremen 4-0. Harry Kane menyumbang satu gol di laga itu.
Read more »

Hasil Bremen Vs Bayern: Kane Bikin Gol dan Asisst, Die Roten Menang 4-0Hasil Bremen Vs Bayern: Kane Bikin Gol dan Asisst, Die Roten Menang 4-0Harry Kane mencetak gol dan assist pada laga debutnya di Bundesliga. Laga Werder Bremen vs Bayern Muenchen tuntas dengan skor 4-0.
Read more »

Bremen Vs Bayern: Tuchel Pastikan Kane Jadi StarterBremen Vs Bayern: Tuchel Pastikan Kane Jadi StarterBayern Munich akan memulai Bundesliga 2023-24 dengan menghadapi Werder Bremen. Pelatih Die Roten, Thomas Tuchel menegaskan Harry Kane akan main sejak awal.
Read more »

- Brilian! Harry Kane Sumbang Gol dan Assist di Laga Debut, Bayern Muenchen Bantai Werder Bremen- Brilian! Harry Kane Sumbang Gol dan Assist di Laga Debut, Bayern Muenchen Bantai Werder BremenPenampilan gemilang Harry Kane di laga debutnya turut membantu Bayern Muenchen menang atas Werder Bremen
Read more »

Awal Cemerlang Harry Kane Di Bayern Munich! Cetak Gol & Assist Pada Debutnya Di Bundesliga Vs Werder BremenAwal Cemerlang Harry Kane Di Bayern Munich! Cetak Gol & Assist Pada Debutnya Di Bundesliga Vs Werder BremenHarry Kane terlibat dalam kedua gol Bayern Munich saat dia memberi assist untuk Leroy Sane sebelum membuka keran golnya pada debutnya di Bundesliga.
Read more »

Momen Kiper Brunei Cetak Gol Bunuh Diri Lucu di Piala AFF U-23Momen Kiper Brunei Cetak Gol Bunuh Diri Lucu di Piala AFF U-23Kiper Brunei Muhammad Jefri Syafiq cetak gol bunuh diri lucu saat timnya dibantai Kamboja U-23 0-5 di Piala AFF U-23 2023, Kamis (17/8) sore.
Read more »



Render Time: 2025-03-01 20:18:45