Menkominfo Budi Arie Setiadi mengungkapkan keuangan masyarakat mengalami kerugian hingga Rp27 triliun per tahun akibat judi online.
PIKIRAN RAKYAT - Permainan judi online tidak hanya berdampak negatif pada psikologis pemainnya tetapi juga menyebabkan kerugian materi yang sangat besar.
Budi Arie mengatakan bahwa penyedia situs-situs judi online mengincar korbannya dari kalangan masyarakat berpenghasilan rendah bahkan juga anak-anak. Atas dampak negatif yang ditimbulkan dari judi online, kata Budi, Kemenkominfo sedang fokus mencegah dan memberantas peredaran situs hingga aplikasi yang mengandung unsur judi. Upaya ini dilakukan agar korban yang terjerat permainan haram bisa berkurang.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Menkominfo: Situs Judi Online Bisa Raup Hingga Rp27 Triliun SetahunMenurut laporan dan data yang kami dapat itu satu situs namanya Domino Island itu bahkan perputaran uangnya bisa mencapai Rp2,2 triliun per bulan atau USD 150 juta. Sumber:
Read more »
Menteri Budi Arie Ingatkan Influencer yang Promosikan Judi Online Bisa DitindakMenkominfo Budi Arie Setiadi mengingatkan bahwa influencer yang mempromosikan judi online atau judi slot akan ditindak.
Read more »
Menkominfo Tutup Situs Judi Slot yang Rugikan Masyarakat Rp27 Triliun Per TahunMenteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi mengungkapkan bahwa judi slot telah merugikan masyarakat hingga Rp27 triliun per tahunnya
Read more »
Menkominfo Budi Arie: Perputaran Uang Satu Aplikasi Judi Online Rp 27 Triliun per TahunMenkominfo Budi Arie Setiadi mengatakan perputaran uang di aplikasi judi online Higgs Domino Island mencapai Rp 2,2 triliun per bulan.
Read more »
Menkominfo: 886 Ribu Konten Judi Online Diblokir Sejak 2018Ia menyebut sejak Juli 2018 hingga 7 Agustus, Kominfo telah memblokir dan men-takedown ratusan ribu konten judi online.
Read more »
Menkominfo Budi Arie: Kami Blokir 800 Rekening Judi Slot Setiap PekanDirektorat Jenderal Aplikasi Informatika selalu memberikan informasi kepada Menkominfo Budi Arie Setiadi bahwa setiap pekan ada sekitar 800 rekening yang diblokir.
Read more »