KPK melarang 10 tersangka manipulasi tukin Kementerian ESDM ke luar negeri.
- Komisi Pemberantasan Korupsi memberlakukan pencegahan perjalanan ke luar negeri atas 10 tersangka korupsi manipulasi tunjangan kinerja atau tukin pegawai di Kementerian ESDM.
Direktorat Jenderal Imigrasi Kementeri Hukum dan HAM mencatat pencegahan 10 tersangka tersebut berlaku untuk enam bulan ke depan. "Saat ini semua nama tersebut tercantum dalam sistem daftar pencegahan usulan KPK, berlaku sampai dengan 1 Oktober 2023," ujar Subkoordinator Humas Ditjen Imigrasi Kemenkumham Achmad Nur Saleh, dikutip dari CNN Indonesia, Sabtu .Kesepuluh nama tersangka itu adalah Priyo Andi Gularso, Novian Hari Subagio, Lernhard Febrian Sirait, Abdullah. Ada juga Christa Handayani Pangaribowo, Rokhmat Annashikhah, Beni Arianto, Hendi, Haryat Prasetyo dan Maria Febri Valentine.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
KPK Cegah 10 Tersangka Dugaan Korupsi Tukin Kementerian ESDM ke LNKomisi Pemberantasan Korupsi mencegah 10 tersangka kasus dugaan korupsi manipulasi tunjangan kinerja atau tukin pegawai di Kementerian ESDM ke luar negeri.
Read more »
KPK Cegah 10 Tersangka Korupsi Tukin Pegawai Kementerian ESDM Pergi ke Luar Negeri |Republika OnlineKPK telah melakukan serangkaian penggeledahan terkait perkara ini.
Read more »
Jreng! Plh Dirjen Minerba Mangkir dari Panggilan KPKKPK menyebut Plh Dirjen Minerba Idris Sihite mangkir dalam pemanggilan pertama terkait penyidikan kasus dugaan korupsi tukin.
Read more »
KPK: Salah Ketik Jadi Modus Korupsi Tukin Kementerian ESDMKomisi Pemberantasan Korupsi atau KPK menduga korupsi tunjangan kinerja (tukin) di Kementerian ESDM memakai modus salah ketik atau typo.
Read more »
KPK Tetapkan 10 Tersangka Kasus Korupsi Tukin di Ditjen Minerba ESDMKPK sedang mengusut dugaan korupsi pemotongan tukin ASN di Kementerian ESDM. Sejauh ini, sepuluh orang telah ditetapkan sebagai tersangka.
Read more »
Efek Korupsi Tukin Ditjen Minerba, KPK Panggil Menteri ESDM?Setelah temuan barang bukti korupsi tukin di Ditjen Minerba, apakah KPK juga akan memeriksa Menteri ESDM?
Read more »