Jawa Timur Jadi Wilayah Risiko Kecelakaan Tertinggi Selama Mudik TempoNasional
TEMPO.CO, Jakarta - Asisten Kapolri Bidang Operasi Inspektur Jenderal Agung Setya Imam mengatakan, Jawa Timur menjadi wilayah dengan risiko kecelakaan tertinggi selama mudik berdasarkan data kecelakaan mudik tahun lalu.“Kita tahu bahwa cuaca cerah, arus padat, perjalanan jauh, itu punya risiko kecelakaan tinggi,” kata Agung dalam keterangan resminya terkait Ops Ketupat 2023, Jumat, 14 April 2023.Kemudian, wilayah kedua kecelakaan terbanyak adalah Jawa Tengah dan Jawa Barat.
126 personel gabungan dikerahkan untuk mengamankan Operasi Ketupat Hari Raya Idul Fitri 2023.Personel terdiri dari Mabes Polri, Polda jajaran, stakeholder terkait yang terdiri dari TNI, Kementerian Perhubungan, Jasa Marga, Kementerian Kesehatan, Kementerian Perdagangan, Pelindo, Kementerian Dalam Negeri, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat , dan Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan .'Yang terlibat pengamanan pasukan ada 148.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Jawa Timur dan Jawa Tengah Rawan Kecelakaan selama Mudik Lebaran 2023POLRI memetakan beragam potensi gangguan yang mungkin terjadi selama arus mudik Lebaran 2023, salah satunya pemetaan terkait daerah yang memiliki risiko rawan kecelakaan tinggi.
Read more »
Cuaca Jawa Timur 14 April 2023, Pagi-Malam Hujan Lebat di Wilayah BerikutBerikut ramalan cuaca hari ini khusus daerah-daerah di Jawa Timur beserta imbauan penting untuk masyarakat.
Read more »
Cuaca Jawa Timur 15 April 2023, Pagi-Malam Ringan & Lebat di Wilayah BerikutBerikut ramalan cuaca hari ini khusus daerah-daerah di Jawa Timur beserta imbauan penting untuk masyarakat.
Read more »
Cuaca Jawa Timur 15 April 2023, Pagi-Malam Hujan Ringan & Lebat di Wilayah BerikutBeritaJatim Cuaca Jawa Timur 15 April 2023, Pagi-Malam Hujan Ringan & Lebat di Wilayah Berikut infobmkgjuanda bmkgjuanda cuacajatim
Read more »
Gempa Tuban Magnitudo 6,6 Dirasakan Warga Mulai dari Jawa Timur hingga Jawa BaratGempa magnitudo 6,6 terjadi pada pukul 16.55 WIB yang menggetarkan Tuban, Jawa Timur. Tak hanya Jawa Timur, gempa terasa hingga Jawa Tengah.
Read more »
Gempa Tuban Terasa di Hampir Seluruh Jawa hingga LombokGempa bumi mengguncang wilayah Tuban, Jawa Timur pada Jumat, 14 April 2023 sore.
Read more »