Jadi Plt Kepala Otorita IKN, Basuki Banjir Tepuk Tangan dari DPR

Basuki Hadimuljono News

Jadi Plt Kepala Otorita IKN, Basuki Banjir Tepuk Tangan dari DPR
IknDpr
  • 📰 cnbcindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 58 sec. here
  • 4 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 34%
  • Publisher: 74%

Basuki Hadimuljono mendapatkan tepuk tangan dari anggota Komisi V DPR sebagai penghargaan karena menjadi Kepala Otorita IKN.

Foto: Menteri PUPR, Basuki Hadimuljono menyampaikan pemaparan saat diskusi panel di Bali International Convention Center , Nusa Dua, Bali, Selasa . - Ketua Komisi V DPR RI, Lasarus menyampaikan ucapan selamat kepada Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono , atas terpilihnya sebagai Pelaksana Tugas Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara .

"Kami mengucapkan selamat kepada Pak Menteri PUPR atas tugas barunya sebagai Plt. Kepala OIKN. Semoga selalu amanah dan dapat menjalankan tugas dengan sebaik-baiknya," kata Lasarus saat membuka Rapat Kerja Komisi V DPR RI bersama Menteri PUPR di Kompleks Parlemen, Jakarta, Kamis .Tak hanya mengucapkan selamat, Lasarus juga mengajak seluruh anggota Komisi V DPR RI yang hadir untuk memberikan tepuk tangan kepada Menteri Basuki."Kami kasih aplaus buat Pak Menteri.

Kemudian, Basuki pun merespons ucapan selamat itu dengan mengatakan,"Makasih atas perhatiannya. Mohon dukungan atas penunjukkan kami sebagai Plt pak. Plt saja," kata Basuki.Menteri PUPR Basuki Hadimuljono rapat kerja dengan Komisi V DPR RI pada Kamis . Basuki menyebut, dalam waktu dekat Presiden Joko Widodo akan menunjuk dan menetapkan Kepala OIKN yang baru."Insyaallah akan cepat terpilih yang definitif," ujarnya.

Sebelumnya, Bambang Susantono yang sebelunnya menjabat sebagai Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara mengundurkan diri bersama wakilnya, Dhony Rahajoe. Adapun keduanya dilantik sebagai Kepala OIKN sejak 22 Maret 2022 lalu.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

cnbcindonesia /  🏆 7. in İD

Ikn Dpr

Malaysia Latest News, Malaysia Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Ketua dan Wakil Kepala Otoritas IKN Mengundurkan DiriKetua dan Wakil Kepala Otoritas IKN Mengundurkan DiriKepala Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) Bambang Susantono dan Wakil Kepala Otorita IKN Dhony Rahajoe mundur.
Read more »

Profil Bambang Susantono, Kepala OIKN yang Mengundurkan DiriProfil Bambang Susantono, Kepala OIKN yang Mengundurkan Diriprofil kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) Bambang Susanto dan wakil kepala Otorita IKN Dhony Rahajoe
Read more »

Jokowi Tunjuk Basuki dan Raja Juli Antoni jadi Plt Kepala dan Wakil Kepala Otorita IKNPresiden Jokowi menunjuk Menteri PUPR Basuki Hadimuljono sebagai pelaksana tugas (Plt) Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN).
Read more »

Kepala dan Wakil Kepala Otorita IKN Mundur, Basuki dan Raja Juli Jadi PltKepala dan Wakil Kepala Otorita IKN Mundur, Basuki dan Raja Juli Jadi PltJokowi mengangkat Menteri PUPR Basuki Hadimuljono sebagai Plt Kepala Otorita IKN dan Wakil Menteri ATR Raja Juli Antoni sebagai Wakil Kepala Otorita IKN.
Read more »

Basuki Hadimuljono Diangkat Jadi Plt Kepala Otorita IKN, Raja Juli Jadi Plt Wakil KepalaBasuki Hadimuljono Diangkat Jadi Plt Kepala Otorita IKN, Raja Juli Jadi Plt Wakil KepalaMenteri PUPR Basuki Hadimuljono diangkat menjadi Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN).
Read more »

Jokowi Restui Kepala Otorita dan Wakil Kepala Otorita IKN MundurJokowi Restui Kepala Otorita dan Wakil Kepala Otorita IKN MundurPosisi Kepala Otorita IKN dan wakilnya sementara diisi Menteri PUPR Basuki Hadimuljono dan Wamen ATR Raja Juli Antoni.
Read more »



Render Time: 2025-02-25 09:24:04