Direktur Eksekutif Indonesia Political Review Ujang Komarudin menilai, latar belakang NU yang dimiliki Erick Thohir menjadi modal elektoral kuat
POTENSI keterpilihan Menteri BUMN Erick Thohir di kalangan Nahdlatul Ulama semakin terus menguat. Imbasnya bahkan mampu mendongkrak elektabilitas Erick Thohir sebagai calon wakil presiden untuk Pilpres 2024.“Ya Erick Thohir dekat dengan NU bahkan masuk Banser,” ucapnya.Sebagai Anggota Kehormatan Banser NU, ungkap dia, Erick Thohir mempunyai daya tawar yang besar. Sehingga tidak mengherankan bila sosok Eks Presiden Inter Milan ini begitu diterima pada semua kalangan masyarakat Tanah Air.
“Erick Thohir diterima oleh kalangan anak muda, dan Erick Thohir ini pengusaha dan anak-anak muda juga butuh teladan dari pengusaha sukses,” ungkapnya.Kondisi demikian, dia menambahkan, tidak terlepas dari raihan elektabilitas positif Erick Thohir sebagai cawapres. Nama Erick Thohir bahkan begitu konsisten tempati posisi teratas meninggalkan figur lain.
Berkaca pada hasil survei terbaru Lembaga Survei Indonesia periode 1-8 Juli 2023. Temuan survei menunjukkan tingkat elektabilitas dari Menteri BUMN itu semakin melejit mencapai 21,2 persen pada simulasi tujuh nama cawapres 2024.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Erick Thohir Angkat Fankar Umran sebagai Direktur Utama AskrindoPerubahan Direksi Askrindo merupakan salah satu bentuk komitmen IFG sebagai holding.
Read more »
Tren Elektoral PAN Terus Menguat Jelang Pemilu 2024Direktur Eksekutif Indonesia Political Review Ujang Komarudin menilai PAN akhir-akhir ini semakin dikenal masyarakat luas.
Read more »
Pengamat Yakin Erick Thohir Mampu Jadi Problem Solver BUMN BermasalahSetelah terkatung-katung cukup lama, akhirnya Menteri BUMN Erick Thohir menyiapkan solusi penyelesaian hutang PT Istaka Karya (Persero).
Read more »
Erick Rombak Direksi dan Dewan Pengawas Peruri, Ini SusunannyaMenteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir merombak jajaran direksi dan dewan pengawas Peruri.
Read more »
Erick Thohir Rombak Direksi Askrindo, Simak RinciannyaPerubahan Direksi Askrindo merupakan salah satu langkah IFG sebagai holding meningkatkan tata kelola dan memastikan efektivitas operasional.
Read more »
Erick Thohir Rombak Jajaran Direksi dan Pengawas PeruriFajar Rizki didapuk menjadi Direktur Keuangan dan Manajemen Risiko Peruri, sebelumnya menjabat sebagai Direktur Pengembangan Usaha.
Read more »