Jack Dorsey, salah satu co-founder Twitter mengungkap bahwa pemerintah India pernah mengancam akan memblokir platform media sosial itu dan menggerebek rumah karyawannya. Gimana ceritanya?
"Itu terwujud dalam cara-cara seperti: 'kami akan menutup Twitter di India' - yang merupakan pasar yang sangat besar bagi kami; 'kami akan menggerebek rumah karyawan kalian,' yang mereka lakukan; 'kami akan menutup kantor kalian jika kalian tidak menuruti.' Dan ini India, negara yang demokratis," sambungnya.
Permintaan sensor dan penghapusan akun itu terjadi saat puncak demonstrasi petani di India yang melawan reformasi undang-undang pertanian. Pemerintah India meminta Twitter menghapus cuitan yang diyakini menggunakan hashtag penghasut dan akun yang diduga dipakai oleh kelompok separatis.awalnya sudah memblokir sekitar 250 akun, termasuk akun majalah, organisasi, dan aktivis yang mendukung demonstrasi di pinggiran New Delhi.
Pemerintah India kemudian memerintahkan Twitter untuk memblokir akun-akun itu lagi. Karyawan Twitter di India juga diancam akan dijatuhi hukuman penjara jika tidak menuruti permintaan tersebut. Twitter membalas ancaman tersebut dengan mengatakan tidak akan memblokir akun milik perusahaan media, jurnalis, aktivis, dan politisi karena akan melanggar hak berbicaranya. Sejak saat itu, hubungan antara Twitter dan pemerintahan Narendra Modi terus memburuk.Pemerintah India membantah tudingan Dorsey tersebut. Wakil Menteri Informasi dan Teknologi India Rajeev Chandrasekhar bahkan menuding"Ini sebuah kebohongan...
"Tidak ada orang yang masuk penjara dan Twitter juga tidak 'dimatikan'. Rezim Dorsey di Twitter memiliki masalah dalam menerima kedaulatan hukum India. Mereka berperilaku seolah-olah hukum India tidak berlaku untuk mereka," sambungnya.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Mantan Kepala Google India Jawab Tantangan Sam Altman untuk Bikin ChatGPTPara pengusaha teknologi India akan membuktikan kepada CEO OpenAI Sam Altman bahwa India mampu membuat ChatGPT
Read more »
Jack Grealish di Pesta Man City: Mabuk, Mabuk, MabukJack Grealish merayakan gelar treble Manchester City dengan nyeleneh. Bintang asal Inggris itu tidak berhenti minum alkohol hingga mabuk. Duh!
Read more »
Jack Grealish ke Bernardo Silva: Mohon Jangan Pergi!Setelah meraih treble winner, Jack Grealish meminta Bernardo Silva untuk tetap bertahan di Manchester City.
Read more »
Meme Jack Grealish Mabuk-mabukan MeluluJack Grealish jadi pusat perhatian di parade juara treble winners Manchester City. Grealish terus mabuk-mabukan, jadi bahan meme deh!
Read more »
Ini Daftar Kontroversi Terbesar Elon Musk Sejak Akuisisi TwitterSejak diakuisisi Elon Musk, platform Twitter mengalami banyak perubahan yang menimbulkan kontroversi.
Read more »
Harga Batu Bara Jeblok, India & Inggris Jadi Tumpuan HarapanHarga batu bara jeblok mengikuti ambruknya harga gas.
Read more »