IPO, Sinar Eka Selaras Bidik Ekspansi 100 Gerai

Malaysia News News

IPO, Sinar Eka Selaras Bidik Ekspansi 100 Gerai
Malaysia Latest News,Malaysia Headlines
  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 66 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 30%
  • Publisher: 59%

Pasca-IPO, PT Sinar Eka Selaras Tbk (ERAL) siap ekspansi gerai hingga lebih dari 100 gerai hingga akhir tahun 2023.

Direktur Utama PT Sinar Eka Selaras Tbk Djohan Sutanto mengatakan, dana IPO yang diperoleh sebesar Rp 404,63 miliar, sekitar 37% akan digunakan untuk ekspansi bisnis existing. Kemudian sekitar 13,75% akan digunakan untuk untuk mendukung ekspansi bisnis baru. “Selebihnya sebesar 49,25% digunakan untuk memenuhi kebutuhan modal kerja perseroan,” jelas dia kepada media, Selasa .

Dia menambahkan, bahwa semenjak pandemi kesadaran masyarakat untuk berolahraga meningkat, potensi ini dimanfaatkan perseroan dengan perseroan dengan menghadirkan gadget hingga apparel pendukung tersebut. “Perseroan memanfaatkan potensi besar dari sektor ritel gaya hidup yang terus berkembang di Indonesia. Ditambah lagi kegiatan konsumsi merupakan penopang terbesar untuk pertumbuhan ekonomi nasional hingga saat ini,” ujar dia.

Karena populasinya yang besar, Indonesia memiliki ukuran pasar ritel tertinggi dibandingkan dengan negara-negara Asia Tenggara lainnya dengan perkiraan nilai pasar sebesar US$ 314,2 miliar pada 2025 berdasarkan data dari Frost & Sullivan. “Permintaan produk gaya hidup aktif di Indonesia menunjukkan trajectory yang positif, mengingat dominasi penduduk usia produktif menjadi pendukung utama pertumbuhan PDB dan konsumsi di Indonesia,” kata Djohan.

Hingga saat ini, ERAL telah memiliki berbagai portofolio brand papan atas untuk sejumlah segmen produk di sektor ritel. Di segmen Accessories , ERAL mengelola berbagai brand produk papan atas, seperti halnya Apple, Huawei, JBL, Microsoft, PlayStation, Samsung, Xiaomi, dan sebagainya. Sementara di segmen Internet of Things , ERAL mengelola brand DJI, Garmin, GoPro, Marshall, Segway dan sebagainya.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

Beritasatu /  🏆 26. in İD

Malaysia Latest News, Malaysia Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Perekonomian Membaik, Sinar Gading Group PeDe Lanjutkan Dua Proyek HunianPerekonomian Membaik, Sinar Gading Group PeDe Lanjutkan Dua Proyek Hunian'Sebagai pengembang properti yang terpercaya Sinar Gading Group (SGG) tetap menjaga komitmen untuk terus mengupayakan pembangunan berjalan. Sehingga terhitung 2022 telah tersedia unit-unit ready stock
Read more »

Layanan SIM Keliling Jakarta Dalam Perbaikan, Perpanjangan SIM Bisa Diurus Online, Ini CaranyaLayanan SIM Keliling Jakarta Dalam Perbaikan, Perpanjangan SIM Bisa Diurus Online, Ini CaranyaCara memperpanjang SIM secara online via SINAR.
Read more »

Kinerja PTPN Sentuh Rekor Tertinggi, Potensi IPO PalmCo MenarikKinerja PTPN Sentuh Rekor Tertinggi, Potensi IPO PalmCo MenarikSub holding Grup PTPN, PalmCo, diperkirakan berpotensi memanfaatkan pendanaan di pasar modal melalui IPO.
Read more »

FOLK dan HBAT Masuk Bursa Hari Ini, Siap Ekspansi setelah IPOFOLK dan HBAT Masuk Bursa Hari Ini, Siap Ekspansi setelah IPOKedua emiten yang IPO dan akan masuk Bursa hari ini adalah PT Multi Garam Utama Tbk. (FOLK) dan PT Minahasa Membangun Hebat Tbk. (HBAT).
Read more »

Produsen Baterai Asal China Siap IPO pada 2025, Pesaing Baru Tesla?Produsen Baterai Asal China Siap IPO pada 2025, Pesaing Baru Tesla?Produsen baterai asal China, WeLion New Energy Technology Co., berencana IPO pada 2023. Siap jadi pesaing baru Tesla?
Read more »

Hari Pertama HBAT di Bursa Setelah IPO, Saham Naik 9,2%Hari Pertama HBAT di Bursa Setelah IPO, Saham Naik 9,2%Debut perdananya, harga saham HBAT naik ke harga 9,2% ke Rp 118 per saham dari harga penawaran.
Read more »



Render Time: 2025-03-04 06:57:37