Pelaku usaha berharap pemerintah memberi stimulasi konsumsi usai inflasi Mei 2023 mulai terkendali.
Bagikan Facebook Twitter WhatsApp Linkedin Telegram Tautan Tersalin A- A+ Bisnis.com, JAKARTA - Pelaku usaha meminta pemerintah untuk memberikan stimulasi konsumsi yang sifatnya produktif seperti stimulasi dan perluasan usaha untuk mendongkrak konsumsi masyarakat. Dengan demikian, pemerintah tidak perlu melakukan stimulasi konsumsi/daya beli secara berlebihan karena tingkat inflasi sudah terkendali.
“Jadi bentuk intervensi yang ideal lebih kepada stimulasi investasi dan perluasan usaha. Ini bisa dilakukan dalam berbagai cara dan bentuk seperti peningkatan insentif investasi, perluasan pinjaman usaha dengan bunga ringan untuk UMKM, deregulasi dan simplifikasi prosedur ekspor, dll,” ujar Shinta merespons catatan inflasi periode Mei kepada Bisnis.com, Senin .
“Sebaiknya insentif produktif seperti yang disebutkan sebelumnya agar daya beli masyarakat terdongkrak secara berkelanjutan,” ucap Shinta. Sebelumnya, Deputi Bidang Statistik Distribusi dan Jasa BPS Pudji Ismartini mengungkapkan angka inflasi dari tahun ke tahun menjadi 4 persen jika dibandingkan dengan Mei 2022. "Inflasi Mei 2023 secara bulan ke bulan lebih rendah dari inflasi bulan sebelumnya yang sebesar 0,33 persen, dan lebih rendah dari inflasi di bulan yang sama di tahun lalu yang sebesar 0,40 persen," kata Deputi Bidang Statistik Distribusi dan Jasa Pudji Ismartini, Senin .
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Inflasi Setelah Lebaran Mulai Melemah, Gara-gara IniPasca Lebaran 2023, tingkat inflasi mulai melemah, bahkan merupakan tingkat inflasi terendah sejak Januari 2023.
Read more »
BPS: Inflasi Mei 2023 capai 0,09 persen, terendah sejak Januari 2023Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan inflasi pada Mei 2023 tercatat sebesar 0,09 persen secara bulanan (month-to-month/mtm), menjadi yang terendah sejak ...
Read more »
Masyarakat Kurangi Belanja, Ekonom Prediksi Inflasi Mei 2023 Makin MelambatBPS akan mengumumkan data inflasi Mei 2023 pada Senin, 5 Juni 2023, pukul 11.00 WIB. Ekonom memperkirakan inflasi Mei 2023 semakin melambat.
Read more »
Top 5 News Bisnisindonesia.id: Pagu Utang AS Hingga Proyeksi Inflasi Mei 2023AS berhasil menghindari gagal bayar utang setelah penandatanganan UU penangguhan pagu utang. Inflasi Mei 2023 di Indonesia diprediksi melandai.
Read more »
Jelang Pengumuman Inflasi Mei 2023, Begini Proyeksi EkonomSimak proyeksi ekonom soal data inflasi Mei 2023 yang bakal dirilis Badan Pusat Statistik (BPS) pada hari ini, Senin (5/6/2023).
Read more »
BPS: Inflasi Mei 2023 Melemah jadi 4 PersenBadan Pusat Statistik (BPS) mencatat Indonesia mengalami inflasi sebesar 0,09 persen pada Mei 2023 (month-to-month/mtm).
Read more »