Mentan Syahrul berpesan kepada jajaran Kementan agar menghadirkan nasional untuk menjaga pangan nasional dalam sambutannya di upacara peringatan HUT ke-78 RI
jpnn.com, JAKARTA - Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo menyampaikan pertanian menjadi bagian penting dalam perjalanan Indonesia memperjuangkan kemerdekaan.Untuk itu, para pelaku sektor pertanian, termasuk aparatur sipil negara Kementerian Pertanian pun diminta untuk menghadirkan idealismenya untuk menjaga ketahanan pangan nasional.
Baca Juga:“Hadirkan idealisme di dirimu. Idealisme harus tegak lurus kepada negara. Singkirkan kepentingan pribadi atau egosentris daerah. Kalau itu bisa kita lakukan, bangsa besar ini akan jaya,” pesan Mentan Syahrul saat memberikan sambutan pada upacara HUT ke-78 Kemerdekaan RI di kantor pusat Kementan, Kamis .
Syahrul mengatakan pembangunan pertanian dalam 2,5 tahun terakhir ini menghadapi berbagai permasalahan dan tantangan yang tidak biasa-biasa saja, yaitu pandemi Covid-19, dampak perubahan iklim ekstrem , perang dagang Amerika-Tiongkok, dan geopolitical tension Rusia-Ukraina.Baca Juga:“PDB Triwulan II 2020 tumbuh 16,24 persen, bahkan sejak tahun 2010 sektor pertanian konsisten menjadi kontibutor utama kedua PDB nasional,” sebut Mentan Syahrul.
Capaian lainnya adalah kinerja eskpor pertanian, Syahrul membeberkan nilai ekspor 2021 mencapai Rp 616,35 triliun, meningkat 36,43 persen dibandingkan 2020.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
HUT ke-78 RI, Mentan: Hadirkan idealisme untuk jaga pangan nasionalMenteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo meminta para pelaku sektor pertanian termasuk aparatur sipil negara (ASN) Kementerian Pertanian untuk menghadirkan ...
Read more »
PLN UP3 Palembang Siap Hadirkan Pasokan Listrik Andal Pada HUT RI-78PT PLN (Persero) Siap Hadirkan Pasokan Listrik Andal Dalam Rangka Memperingati HUT RI Ke-78.
Read more »
Rayakan HUT RI, PGN Hadirkan Promo 17 Bajaj Gas Kemerdekaan di JakartaPT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) memperingati Hari Kemerdekaan dengan menggelar promo 'Bajaj Gas Bumi Spesial'.
Read more »
Aplikasi Capcut Hadirkan Fitur Template untuk Ekspresikan Hari KemerdekaanTema Ekspresikan17an dipilih agar masyarakat dapat berbagi momen HUT RI dengan mudah menggunakan template CapCut.
Read more »
Lepas Ekspor Pertanian Senilai Rp12,45 Triliun, Wapres Sampaikan Penghargaan ke Mentan SYLWakil Presiden RI, KH Maruf Amin melepas ekspor komoditas pertanian ke 176 negara dengan nilai transaksi sebesar 12,45 triliun. Mentan SYL dapat penghargaan dari Wapres.
Read more »
Mentan dukung ketahanan pangan dengan anggaran yang ditentukanMenteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo memastikan pihaknya akan terus mendukung ketahanan pangan sesuai dengan anggaran yang telah ...
Read more »