Seorang perempuan berusia 77 tahun tewas ketika rumahnya di daerah pedesaan Fukuoka dilanda tanah longsor pada Minggu (9/7) malam.
Pihak berwenang Jepang, pada Senin , mengatakan sedikitnya satu orang tewas dan tiga lainnya hilang dalam musibah tanah longsor yang melanda wilayah barat daya negara tersebut.
Tiga orang juga hilang setelah tanah longsor menyerang Kota Karatsu, yang terletak di prefektur Saga, yang bertetangga dengan Fukuoka, kata pihak berwenang setempat di wilayah tersebut. “Peringatan hujan lebat khusus telah dikeluarkan untuk seluruh kotamadya di prefektur Fukuoka. Ini adalah hujan paling lebat yang pernah berlangsung” di wilayah itu, ujar Satoshi Sugimoto di Divisi Prakiraan JMA kepada wartawan.
Perintah evakuasi tidak wajib dikeluarkan di beberapa bagian Fukuoka, Oita, dan prefektur wilayah tetangga, yang telah membuka tempat perlindungan untuk menampung warga yang terpaksa meninggalkan rumah mereka.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Hujan lebat di barat daya Jepang sebabkan seorang wanita tewasHujan lebat yang melanda beberapa daerah di wilayah barat daya Jepang pada Senin menyebabkan seorang wanita tewas dan mendesak badan cuaca mengeluarkan ...
Read more »
Dua Awan Pemicu Hujan Muncul di Jombang, Sejumlah Daerah Rawan Hujan LebatDua awan itu adalah awan Alkomulus dan Cumulonimbus. Masing-masing awan ini merupakan awan yang berpotensi menghasilkan hujan lebat, kilat atau petir, angin kencang.
Read more »
Jepang Mengenang Shinzo Abe dalam Setahun Peringatan PenembakanKematian perdana menteri terlama di Jepang yang terekam dalam video itu mengguncang Jepang.
Read more »
Curah Hujan Meningkat di Bali, BPBD: 17 Titik Tanah Longsor, Warga MengungsiBPBD Bangli mengatakan, lebih dari 17 titik longsor terjadi yang tersebar di empat kecamatan dan sejumlah warga terpaksa mengungsi.
Read more »
Satu Tahun Kepergian Shinzo Abe, Mantan PM Jepang yang Tewas DitembakPM Jepang Fumio Kishida dan pejabat senior lainnya bergabung dengan istri Shinzo Abe, Akie Matsuzaki, dalam upacara di sebuah kuil Buddha di Tokyo.
Read more »