Publik saat ini dihebohkan dengan kabar adanya kolaborasi antara aktor Korea Kim Bum dan Maudy Ayunda untuk film berjudul Tanah Air Kedua.
Liputan6.com, Bandung - Baru-baru ini masyarakat tengah dihebohkan dengan adanya kabar kolaborasi antara aktor Korea Selatan dan Indonesia. Isu tersebut kini menjadi pembahasan ramai terutama di media sosial TikTok.
Disebutkan kolaborasi ini adalah proyek kerja sama antara Pemkab Garut dengan Korea Selatan. Proyek ini merupakan pembuatan film berjudul"Tanah Air Kedua" dan akan diperankan oleh aktor ternama Kim Bum dan Maudy Ayunda. Saat ini, manajemen dari Maudy Ayunda sendiri belum mengonfirmasi kabar tersebut bahkan pihaknya baru mengetahui kabar tersebut dari media sosial. Sama halnya dengan agensi dari Kim Bum juga belum memberikan konfirmasi terkait kabar tersebut.Meskipun belum ada konfirmasi dari kedua aktor tersebut, tetapi nama keduanya telah disebut dalam unggahan di situs resmi Pemerintah Provinsi Jawa Barat. Melalui berita yang dirilis di jabarprov.go.
2 dari 2 halamanSinopsis FilmFilm Tanah Air Kedua diangkat dari kisah perjuangan warga negara Korea pada saat perang dunia kedua. Sosoknya bernama Yang Chil Seong dan saat itu ia tinggal di Indonesia tepatnya di daerah Garut.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Kabar Maudy Ayunda dan Kim Bum Bintangi Film Tanah Air Kedua, Pihak Manajemen Minta DoaKim Bum dikabarkan berperan sebagai Yang Chil Seong alias Komarudin, sementara Maudy Ayunda akan berperan jadi istrinya.
Read more »
Kim Bum dan Maudy Ayunda Bakal Bintangi Film Tanah Air KeduaNantinya, Kim Bum dan Maudy Ayunda akan berperan sebagai suami istri dalam film yang berjudul Tanah Air Kedua ini.
Read more »
Di 'Film Tanah Air Kedua', Aktor Kim Bum Disebut Bakal Jadi Suami Maudy Ayunda Bernama KomarudinKim Bum dikabarkan akan berperan sebagai Yang Chil Seong alias Komarudin, warga negara Korea yang pada masa Perang Dunia II tinggal di Indonesia.
Read more »
Film 50 Tahun Kerja Sama Indonesia-Korea Selatan, Kim Bum dan Maudy Ayunda jadi PemeranAktor Korea Selatan Kim Bum dan Aktris Maudy Ayunda akan berperan sebagai pemeran utama dalam film Tanah Air Kedua.
Read more »
6 Fakta Menarik Kim Bum, Aktor Korea yang Dikabarkan Main Film Bareng Maudy AyundaAktor Korea Selatan, Kim Bum, tengah menjadi perbincangan hangat di jagat maya. Kim Bum dikabarkan akan bermain film dengan aktris Indonesia, Maudy Ayunda.
Read more »
Heboh Maudy Ayunda dan Kim Bum Jadi Pasutri di Film Berjudul Tanah Air KeduaMaudy Ayunda dan Kim Bum kabarnya akan membintangi film kolaborasi Pemerintah Garut dengan Korea Selatan.
Read more »