Kapten Manchester United, Bruno Fernandes buka suara terkait hasil undian FA Cup 2023/2024.
Ia menekankan bahwa timnya tidak akan meremehkan Coventry City sedikitpun. MU berhasil memastikan diri lolos ke semifinal FA Cup 2023/2024. Kepastian ini didapatkan setelah mereka mengalahkan Liverpool di babak perempat final dengan skor 4-3. FA langsung menggelar undian babak semifinal tidak lama berselang. Hasil undian itu mempertemukan MU dengan tim Championship, Coventry City. Fernandes menekankan bahwa timnya tidak sedikitpun merasa lega mendapatkan Coventry sebagai lawan mereka.
'Kami tidak merayakan apapun saat melihat hasil undian itu, karena kami memiliki rasa hormat yang mendalam kepada setiap tim yang kami hadapi,' sambung Fernandes. 'Kami tahu betul bahwa hasil undian itu mempertemukan kami dengan tim Championship, bukannya tim Premier League. Namun kita bisa lihat, Wolves takluk di hadapan mereka.' Fernandes juga menyebut bahwa MU juga pernah kalah saat menghadapi tim Championship di ajang FA Cup.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Prediksi Persis Solo vs Barito Putera, Jangan Lengah Hadapi Transisi Tim TamuPersis Solo akan menjamu Barito Putera pada pekan ke-28 BRI Liga 1 2023/2024 di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (9/3), kick-off pukul 19.00 WIB
Read more »
Strategi Khusus Pelatih Tim Liga 1 Hadapi Bulan RamadhanLiga 1 2023-2024 mendekati laga krusial dengan situasi tidak akan mudah karena 3 laga berbarengan dengan datangnya bulan Ramadhan 1445 Hijriah.
Read more »
Diisi Atlet Top Nasional, Tim Voli Putri PLN Optimistis Hadapi ProligaDirektur Utama PLN Darmawan Prasodjo pun mendukung penuh Jakarta Elektrik PLN yang akan berlaga pada 25 April mendatang.
Read more »
Respons Borneo FC Usai Jadi Tim Pertama yang Amankan Tiket Championship SeriesPelatih Borneo FC, Pieter Huistra, menegaskan bahwa timnya berniat menyapu bersih semua laga sisa Liga 1 2023-2024 dengan kemenangan.
Read more »
Persib Hadapi Tiga Klub Papan Bawah, Situasi Buruk bagi Hodak dan TimAlih-alih bisa melaluinya dengan mudah melawan tiga tim papan bawah, pelatih Persib merasa jadi sinyal bahaya.
Read more »
Prabowo Tunjuk Yusril, Otto Hasibuan dan OC Kaligis Jadi Tim Hukum Hadapi Sengketa PilpresKetua Umum Partai Bulan Bintang yang juga Pakar Hukum Tata Negara, Yusril Ihza Mahendra, ditunjuk oleh calon presiden Prabowo Subianto menjadi ketua tim hukum untuk menghadapi sengketa pilpres 2024 di Mahkamah Konstitusi (MK).
Read more »