RADARSEMARANG.ID, BATANG – Sebuah gudang pupuk di perkampungan dukuh Padenokan Kabupaten Batang ludes terbakar. Pemicunya dari ruang penyimpanan racun tikus yang mengandung belerang tinggi. Insiden ini menghanguskan gudang distributor pupuk milik Jaman Kamis (23/03) sekitar pukul 23.40 WIB. Sebel
RADARSEMARANG.ID, BATANG – Sebuah gudang pupuk di perkampungan dukuh Padenokan Kabupaten Batang ludes terbakar. Pemicunya dari ruang penyimpanan racun tikus yang mengandung belerang tinggi.
Insiden ini menghanguskan gudang distributor pupuk milik Jaman Kamis sekitar pukul 23.40 WIB. Sebelum terbakar sempat terdengar suara gemeretak dari dalam Gudang. Begitu dilihat sudah melihat api dari dalam gudang.Api diduga berasal dari ruang penyimpanan racun tikus yang mengandung belerang. Karena tidak ada ventilasi suhu, menjadi sangat panas dan terperangkap sehingga menimbulkan percikan api.
Api sempat membesar, dan membakar isi gudang. Namun tidak sampai merembet ke rumah warga. Sebagian bangunan masih aman. Api berhasil dipadamkan setelah satu jam lebih. Beruntung tidak ada korban jiwa.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Dugaan Penyelewengan Penyaluran Pupuk, Distributor Pupuk Subsidi DitahanDistributor pupuk subsidi H Ibrahim sudah empat hari ditahan. Direktur CV Rahmawati ini mulai menjalani penahanan sejak Selasa (21/3).
Read more »
Tip Menjalani Puasa Sebagai Atlet Ala Pevoli Cantik Gresik PetrokimiaPevoli Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia, Afifah punya tip sebagai atlet dalam menghadapi puasa di bulan Ramadan
Read more »
Warga Merak Pertanyakan Keaslian Pupuk Avatara Mutiara 1616Sejumlah warga di Dusun Merak, Desa Sumberwaru, Kecamatan Banyuputih, Situbondo, mempertanyakan keaslian dan legalitas Pupuk Avatara Mutiara 1616 yang telanjur mereka beli. Sebab, ada sejumlah kejanggalan yang ditemui warga.
Read more »
Sederet Upaya Pupuk Kaltim Dukung Pemberdayaan Hutan TanamanPKT mendorong komunitas petani dalam upaya pemberdayaan hutan tanaman dalam rangka memperingati Hari Hutan Sedunia.
Read more »
Intani-Pegadaian Peduli Beri Pelatihan Pertanian OrganikSeiring dengan krisis global pasca-pandemi COVID-19, harga pupuk pertanian terus meningkat.
Read more »
Sejumlah petani Bone alami kesulitan sistem e-Alokasi pupuk bersubsidiSejumlah petani di Desa Tea Musu, Kecamatan Ulaweng, Kabupaten Bone mengalami kesulitan dengan input data petani dalam sistem e-Alokasi pupuk ...
Read more »