Dalam wawancara Rabu, Gubernur Hawaii Josh Green mengumumkan jumlah korban tewas yang dikonfirmasi telah naik. 'Kami sedang dalam proses pemulihan. 106 Kematian sampai tadi malam.' Satu unit kamar mayat keliling tiba Selasa (15/8) untuk membantu petugas Hawaii yang bekerja keras...
Dalam wawancara Rabu, Gubernur Hawaii Josh Green mengumumkan jumlah korban tewas yang dikonfirmasi telah naik.Satu unit kamar mayat keliling tiba Selasa untuk membantu petugas Hawaii yang bekerja keras mengidentifikasi mayat-mayat korban kebakaran hutan yang melanda Maui, sementara jumlah kematian naik di atas 100. Tim SAR mengintensifkan pencarian untuk korban tewas di kawasan yang kini menjadi abu.
Dalam wawancara TV ABC Good Morning America, Green ditanya, kapan orang bisa kembali dan menyurvei kerusakan di rumah mereka. Ia menjawab bahwa ia memberi perintah untuk membuka jalan tadi malam, guna memungkinkan orang bebas mengemudi dari pukul 6 pagi sampai pukul 10 malam. Dia mengatakan tim tanggap Garda Nasional menjaga kawasan tersebut supaya tidak ada yang masuk ke lokasi yang terimbas.
Departemen Kesehatan dan Layanan Kemanusiaan mengerahkan tim koroner, ahli patologi, dan teknisi dilengkapi meja periksa, unit-unit sinar-X, dan peralatan lain untuk mengidentifikasi korban dan memroses jasad-jasad, kata Jonathan Greene, wakil asisten menteri untuk tanggapan. Seminggu setelah kebakaran melanda Lahaina, kota tua dan bersejarah di Pulau Maui, banyak penyintas mulai pindah ke ratusan kamar hotel yang dikhususkan untuk penduduk setempat yang terlantar. Sumbangan berupa makanan, es, air, dan kebutuhan pokok lainnya berdatangan.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Kebakaran Dahsyat di Maui Hawaii, Dwayne Johnson Beri Dukungan untuk Para KorbanDwayne Johnson memberi dukungan untuk para korban kebakaran dahsyat di Maui, Hawaii.
Read more »
Update Kebakaran Hutan Hawaii: Korban Tewas Jadi 110 OrangJumlah korban tewas imbas kebakaran hutan di Hawaii meningkat jadi 110 orang hingga Rabu (16/8).
Read more »
Korban Tewas Karhutla Hawaii Menjadi 110, Pihak Berwenang Bela Keputusan Tak Nyalakan SireneKepala badan kedaruratan di Maui, Hawaii, AS pada hari Rabu (16/8) mengatakan bahwa ia “tidak menyesal” bahwa sirene-sirene di wilayah itu tidak dinyalakan untuk memberi peringatan kepada masyarakat tentang kebakaran hutan dan lahan yang merambah ke arah permukiman. Herman Andaya, Direktur...
Read more »
Korban kebakaran Hawaii terjebak keserakahan real estatPascabencana kebakaran hutan yang dahsyat, penduduk Maui County menjadi responden pertama dengan berbagai upaya secara swadaya di tengah terbatasnya dukungan ...
Read more »
Gubernur berharap Pj Gubernur Sumut laksanakan kesepakatan APBD 2024Gubernur Sumatera Utara Edy Rahmayadi berharap kepada Penjabat (Pj) Gubernur Sumut yang akan menggantikannya agar melaksanakan seluruh program yang telah ...
Read more »