Sebabnya, dia mengaku meragukan kinerja Asep mengenai ketegasan terhadap aksi yang menimbulkan polusi udara di Jakarta.
"Masih banyak warga yang bakar sampah. Tegur malah dimarahi," kata Nova dalam rapat kerja bersama Dinas LH di Gedung DPRD DKI pada Selasa .Selain itu, Nova juga mempertanyakan kinerja Asep soal Dinas Lingkungan Hidup dalam menangani terhadap kawasan industri yang menggunakan bahan bakar batu bara sehingga memicu polusi."Abu batu bara di Marunda. Karena ini seperti apa? Lalu sanksi seperti apa?," tegas Nova.
“Emisi kendaraan tapi kenapa baru sekarang digembar-gembor bahwa kita ada Perda dan Pergub," tambah dia. Diberitakan sebelumnya, kualitas udara di Ibu Kota masuk dalam katagori buruk sejak beberapa hari terakhir. Perlu diketahui, berdasarkan laman IQAir siang ini, pukul 12.45 WIB, Jakarta menempati posisi etiga dengan tingkat pelusi terburuk.
Indeks kualitas udara di Jakarta tercatat 161 dengan polutan utama PM 2.5. Dengan begitu, Jakarta saat ini masuk kategori udara tidak sehat.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Polusi udara: Kendaraan listrik disebut 'solusi palsu' untuk perbaiki kualitas udara di IndonesiaPengamat lingkungan menilai imbauan pemerintah untuk beralih ke kendaraan listrik adalah “solusi palsu” jika dilakukan tanpa mengganti sumber energi yang digunakan untuk mengisi ulang daya kendaraan. Sebab, saat ini pengisian daya kendaraan listrik masih mengandalkan sumber dari PLTU batu bara, yang emisinya juga memperburuk kualitas udara.
Read more »
Berada dalam Cekungan, Kualitas Udara di Bandung 'Terancam' Kontaminasi Polusi UdaraAngka ISPU dalam satu minggu terakhir menunjukkan tertinggi pada angka 93 dan terendah pada angka 67 untuk parameter PM2,5.
Read more »
Kualitas Udara Jakarta Pagi Ini Tergolong 'Tidak Sehat', Terburuk Ke-5 SeduniaKualitas udara Jakarta pagi ini, Senin (21/8/2023) tergolong tidak sehat dan menempati urutan terburuk kelima sedunia menurut IQAir.
Read more »
Epidemiolog UI: WFH Kurang Efektif Perbaiki Kualitas Udara di JakartaEpidemiolog Universitas Indonesia (UI) Tri Yunis Miko Wahyono memgungkapkan bahwa pemberlakuan Work From Home (WFH) di Jakarta tidak banyak memengaruhi kualitas udara.
Read more »
Indeks Kualitas 'Tidak Sehat' Jadi Sorotan, Apa Penyebab Sebenarnya Polusi di Udara DKI Jakarta?Apa penyebab polusi udara di DKI Jakarta akhir-akhir ini? Kendaraan atau keberadaan pembangkit listrik tenaga uap berbasis batubara?
Read more »
WFH PNS DKI Dimulai, Kualitas Udara Jakarta Masih Terburuk Kelima Sedunia Pagi IniPemberlakuan work from home (WFH) bagi PNS DKI Jakarta mulai diberlakukan hari ini. Hal itu dilakukan sebagai upaya menekan polusi udara.
Read more »