Kebakaran hebat menghanguskan rumah makan di dekat Mal Gandaria City (Gancit) pada Jumat (11/8/2023) malam. Bagaimana fakta terkininya?
Liputan6.com, Jakarta - Kebakaran hebat menghanguskan rumah makan di Jalan KH Syafe'i Hazami, Kebayoran Lama Selatan, Jakarta Selatan. Kebakaran di dekat Mal Gandaria City terjadi pada Jumat malam.
"Dugaan penyebab, tetangga bakar sampah di belakang Warung Soto Seger Bu Sri dan merambat ke saung parkiran motor dan menyambar motor yang terparkir," kata dia dalam keterangan tertulis, Jumat malam. Widya menerangkan, rumah makan soto seger"Bu Sri" dan areal terdampak kebakaran steril atau status quo."Kami pasang garis polisi atau police line, supaya tidak ada mencemari Tempat Kejadian Perkara ," ujar dia.
Sebelumnya, Kebakaran melanda bangunan warung makan 'Soto Seger Bu Sri' di jalan K.H. Syafe'i Hazami, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan pada Jumat malam. "Sampai saat ini ada 5 dari pemilik warung soto seger, karyawannya sama 3 juru parkir," kata dia saat dihubungi, Sabtu .
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Usut Kebakaran Dekat Mal Gandaria City, Polisi Periksa 3 Juru Parkir dan Pegawai Rumah MakanPolisi masih mendalami penyebab pasti kebakaran dengan melakukan olah Tempat Kejadian Perkara.
Read more »
Penampakan Kebakaran Hanguskan 105 Unit Sepeda Motor di Kebayoran Lama Depan Mal Gandaria CitySekitar 105 unit sepeda motor hangus terbakar ketika sebuah tempat makan yang juga dijadikan tempat parkir di Kebayoran Lama Utara l, Jakarta Selatan, Jumat (11/8/2023) malam ludes terbakar. 105 sepeda motor yang terparkir di restoran tersebut ikut terbakar.
Read more »
Kebakaran Hebat di Kawasan Gandaria City, 75 Motor TerbakarWidya menerangkan, penyebab kebakaran di Kawasan Gandaria City belum diketahui. Karena masih menunggu hasil dari tim Laboratorium Forensik Mabes Polri.
Read more »
Kebakaran Rumah Makan dan Parkir Liar di Samping Gandaria City, Puluhan Motor LudesPuluhan motor ludes terbakar dalam kebakaran sebuah rumah makan dan lahan parkir liar di samping Gandaria City, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.
Read more »
Usut Kebakaran Rumah Makan di Kawasan Gandaria City, Polisi Periksa 5 SaksiKapolsek Kebayoran Lama, Kompol Widya Agustiono menerangkan, pihaknya bersama tim identifikasi dari Polres Metro Jaksel telah melakukan olah Tempat Kejadian Perkara (TKP).
Read more »
Kebakaran Lahap Rumah Makan di GandariaKebakaran merambat hingga ke area parkiran dan menyebabkan kemacetan.
Read more »