Erick Thohir Bertemu Perwakilan FIFA Soal Stadion Piala Dunia U-17 2023, Begini Hasilnya TempoSport
TEMPO.CO, Jakarta - Pertemuan dilakukan setelah FIFA melakukan inspeksi atas stadion yang disiapkan PSSI untuk kejuaraan kelompok umur tersebut.Erick mengungakpakn, terdapat berbagai catatan yang telah disampaikan FIFA. “Hari ini, pukul 15.00 WIB tadi saya sudah bertemu dengan FIFA. Dari diskusi tersebut, kami mencoba menawarkan beberapa usulan,' kata Erick seperti dikutip dari laman PSSI, Rabu.
Permintaan dan Catatan FIFADengan usulan PSSI tersebut, FIFA pun meminta ada fasilitas latihan yang mumpuni di mana di Jakarta perlu ditambah 2 lapangan latihan dan di Bandung ditambah 1 lapangan latihan lagi. Erick mencatat, perhatian FIFA kepada seluruh stadion terutama pada kondisi rumput. Perawatan rumput harus ditingkatkan. Untuk itu, FIFA akan mengirim tim yang lebih besar lagi pada 15-26 Agustus 2023. Salah satu bagiannya adalah tim ahli rumput dari Australia.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Piala Dunia U-17, Erick Thohir: Rumput Stadion Jadi Sorotan FIFAKetua Umum PSSI Erick Thohir mengakui apabila inspeksi FIFA jelang penyelenggaraan Piala Dunia U-17 banyak menyorot tentang kondisi rumput stadion.
Read more »
100 Hari Jelang Piala Dunia U-17 2023, Erick Thohir Sodorkan Opsi Venue Pertandingan ke FIFAPiala Dunia U-17 2023 bergulir 100 hari lagi. Ketua Umum PSSI Erick Thohir pun mengajak seluruh pihak mendukung persiapan gelaran yang berlangsung 10 November hingga 2 Desember tersebut.
Read more »
Erick Thohir Yakin FIFA Yang Sudah Menginspeksi Bakal Memberikan Persetujuan Kepada Empat Stadion - Tribunnews.comErick Thohir pede FIFA bakal setujui 4 venue stadion yang bakal dipakai untuk gelaran Piala Dunia U-17 mendatang di Jakarta, Bandung, Solo, dan Surabaya ErickThohir PSSI FIFA PialaDuniaU17
Read more »
Erick Thohir Pastikan Piala Dunia U-17 Hanya Digelar di Pulau JawaKetum PSSI Erick Thohir memastikan Piala Dunia U-17 2023 hanya digelar di Pulau Jawa. Stadion Gelora Sriwijaya dan Kapten I Wayan Dipta batal menjadi venue.
Read more »
Erick Thohir usulkan Piala Dunia U-17 digelar di empat kotaKetua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia Erick Thohir mengusulkan pergelaran Piala Dunia U-17 2023 di Indonesia yang akan berlangsung pada 10 ...
Read more »
PSSI: Piala Dunia U-17 2023 Hanya di Pulau Jawa, Timnas Indonesia U-17 Main di Jakarta - Bola.netPSSI: Piala Dunia U-17 2023 Hanya di Pulau Jawa, Timnas Indonesia U-17 Main di Jakarta
Read more »