China Batasi Penggunaan Internet untuk Anak-anak Maksimal 2 Jam Sehari TempoDunia
TEMPO.CO, Jakarta - Rencana ini langsung membuat saham perusahaan teknologi jatuh.Cyberspace Administration of China mengatakan ingin penyedia perangkat pintar untuk memperkenalkan apa yang disebut program mode minor yang akan melarang pengguna di bawah 18 tahun untuk mengakses internet di perangkat seluler mulai pukul 10 malam sampai jam 6 pagi. Penyedia juga harus menetapkan batas waktu di bawah reformasi yang diusulkan, kata CAC.
Saham Bilibili dan Kuaishou masing-masing turun 6,98% dan 3,53% sementara Tencent Holdings, yang mengoperasikan aplikasi jejaring sosial WeChat, ditutup 2,99% lebih rendah.Xia Hailong, seorang pengacara di firma hukum Shanghai Shenlun, mengatakan aturan itu akan memusingkan perusahaan internet.“Banyak upaya dan biaya tambahan untuk menerapkan persyaratan peraturan baru ini dengan benar,” katanya.'Dan risiko ketidakpatuhan juga akan sangat tinggi.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
China Batasi Akses Internet Remaja dan AnakPemerintah China berupaya membatasi akses internet remaja dan anak di bawah umur. Langkah ini ditempuh demi melindungi remaja dan anak di bawah umur dari sisi negatif internet. Internasional AdadiKompas
Read more »
Turkiye batasi penggunaan kartu kredit untuk perjalanan ke luar negeriPengawas perbankan Turki telah menghentikan izin pembayaran kartu kredit dengan cicilan untuk perjalanan ke luar negeri, seperti penerbangan, biaya agen ...
Read more »
Cek Bahaya Main HP Kelamaan, Pantas China Batasi Cuma 2 JamTernyata kecanduan HP punya efek buruk. Simak selengkapnya!
Read more »
Kemenhub Batasi Kapasitas Penumpang KA Subsudi, Begini DalihnyaDirektorat Jenderal Perkeretaapian (DJKA) Kementerian Perhubungan akan membatasi kapasitas penumpang dinamis (load factor) pada kereta api (KA) yang disubsidi....
Read more »
Menhub: Transportasi Jadi Fokus Program Transisi Penggunaan Energi TerbarukanKEMENTERIAN Perhubungan (Kemenhub) terus mendorong pemanfaatan energi terbarukan dalam sistem transportasi Indonesia untuk mengurangi emisi gas rumah kaca. Sumber:
Read more »
Pegiat Hak-hak Anak Serukan Dukungan bagi Penggunaan ASISeiring berlangsungnya Pekan Menyusui Sedunia pada hari Selasa (1/8), para pegiat hak-hak anak menyerukan dukungan untuk air susu ibu atau ASI sebagai cara terbaik untuk membuat bayi memulai hidup yang sehat dan menyelamatkan nyawa mereka. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) dan UNICEF...
Read more »