Bung Kus Sebut JIS Bisa Ganti GBK untuk Piala Dunia U-17: Perbaikan Hanya Akses Masuk

Malaysia News News

Bung Kus Sebut JIS Bisa Ganti GBK untuk Piala Dunia U-17: Perbaikan Hanya Akses Masuk
Malaysia Latest News,Malaysia Headlines
  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 63%

Pengamat sepak bola Mohamad Kusnaeni atau Bung Kus menilai Jakarta International Stadium atau JIS bisa gantikan GBK untuk Piala Dunia U-17.

Bung Kus melihat bahwa persoalan lahan parkir tidak akan jadi masalah karena perhelatan hanya level U-17.

“Catatan perbaikan hanya soal akses keluar-masuk. Kalau soal parkir enggak akan pusing-pusing amat FIFA, kan yang main U-17,” ujar Bung Kus pada KompasTV, Kamis .Bung Kus juga melihat bahwa banyak stadion yang bisa jadi alternatif di kawasan Jabodetabek kalau Stadion Utama GBK tidak bisa digunakan. Ia mengatakan, stadion-stadion yang jadi alternatif nantinya hanya perlu perbaikan rumput, tidak perlu sarana lainnya.Penggunaan Stadion GBK dalam helatan Piala Dunia U-17 disebut tidak memungkinkan karena bentrok dengan konser Coldplay di pertengahan November 2023.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

KompasTV /  🏆 22. in İD

Malaysia Latest News, Malaysia Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Viral Video Kondisi Rumput Stadion GBK, PPK-GBK: Tidak RusakViral Video Kondisi Rumput Stadion GBK, PPK-GBK: Tidak RusakPusat Pengelolaan Komplek Gelora Bung Karno (PPK-GBK) mengklarifikasi video viral rumput SUGBK yang dinarasikan rusak.
Read more »

Pengamat: Bulan Bung Karno di GBK Sebagai Tolak Ukur Kesiapan PDIP di Pemilu 2024Pengamat: Bulan Bung Karno di GBK Sebagai Tolak Ukur Kesiapan PDIP di Pemilu 2024BeritaJatim Pengamat: Bulan Bung Karno di GBK Sebagai Tolak Ukur Kesiapan PDIP di Pemilu 2024 PDI_Perjuangan bulanbungkarno pemilu2024
Read more »

Rumput Tak Rusak, Menpora Pastikan GBK Bisa Dipakai Persija Vs PSMRumput Tak Rusak, Menpora Pastikan GBK Bisa Dipakai Persija Vs PSMMenpora Dito mengatakan kondisi rumput di Stadion GBK bagus usai gelaran Puncak Bulan Bung Karno. Kondisi GBK disebut siap untuk pertandingan sepak bola.
Read more »

Jokowi Minta JIS Direnovasi untuk Piala Dunia U-17Jokowi Minta JIS Direnovasi untuk Piala Dunia U-17Menpora belum bisa memastikan apakah JIS akan digunakan untuk Pildun U-17. Sebab, masih ada 22 Stadion lainya yang dapat digunakan untuk Piala Dunia U-17.
Read more »

Menteri PUPR Segera Koordinasi dengan PSSI Soal Kesiapan JIS untuk Piala Dunia U-17 | merdeka.comMenteri PUPR Segera Koordinasi dengan PSSI Soal Kesiapan JIS untuk Piala Dunia U-17 | merdeka.comMenteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono akan berkoordinasi dengan Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Erick Thohir terkait kesiapan dan evaluasi Stadion Jakarta International Stadium (JIS) untuk Piala Dunia U-17 pada 10 November hingga 2 Desember 2023.
Read more »



Render Time: 2025-03-09 08:46:36