Sebagai bentuk komitmen nyata dalam pendidikan memajukan pendidikan di Indonesia, BRI meluncurkan Program BRI Peduli Ini Sekolahku.
Kamis, 02 Mei 2024 13:15 WIBSebagai bentuk komitmen nyata dalam pendidikan, BRI meluncurkan Program BRI Peduli Ini Sekolahku. Pendidikan merupakan salah satu kunci utama dalam membangun bangsa yang maju dan sejahtera. Melalui pendidikan, karakter bangsa dibentuk, peluang kesempatan terbuka lebar, dan keterampilan yang dibutuhkan untuk menghadapi persaingan global.
Wakil Direktur Utama BRI Catur Budi Harto mengungkapkan, program ini telah dijalankan sejak 2021, dan sudah berjalan di 37 lokasi di seluruh Indonesia.Kata dia, program ini memberikan bantuan berupa pembangunan dan renovasi infrastruktur sekolah, bantuan sarana pendidikan untuk para siswa serta sarana penunjang pendidikan untuk sekolah.
Selain itu, BRI Peduli Ini Sekolahku juga menjadi wujud implementasi program berkelanjutan yang tertuang dalam Sustainability Development Goals pilar empat tentang kualitas pendidikan. Bantuan ini secara nyata mendukung berlangsungnya kegiatan belajar mengajar bagi para pelajar serta seluruh pihak yang terlibat dalam kegiatan belajar mengajar di sekolah.
Kondisi ini tentunya sangat berdampak pada kegiatan belajar mengajar di sekolah tersebut dan berdampak pada kelangsungan belajar mengajar siswa.
Bbri Bri Peduli Bri Peduli Ini Sekolahku Pendidikan
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
BRI Peduli Ini Sekolahku, Wujud Nyata Komitmen BRI Bagi Kemajuan Pendidikan IndonesiaBRI Peduli Ini Sekolahku menyalurkan bantuan sarana prasarana penunjang pendidikan sekolah, serta pemberian sarana pendidikan untuk pelajar.
Read more »
BRI Peduli Ini Sekolahku Sukses Tingkatkan Mutu Pendidikan'BRI Peduli Ini Sekolahku', membantu sekolah-sekolah di pedalaman dan perbatasan, dengan cara memperbaiki sarana prasarana fisik
Read more »
Hoax Tabungan Nasabah BRI Tulungagung Hilang Viral Lagi, Ini Klarifikasi BRIHoax tentang tabungan BRI hilang lagi viral, berikut sekilas ulasan lengkap dengan klarifikasi BRI melalui akun resminya di X!
Read more »
DT Peduli Ajak Berbagi Kebaikan Lewat Program Ramadan Peduli NegeriJPNN.com : Ada lima program unggulan yang disajikan oleh Lembaga Amil Zakat Nasional Daarut Tauhiid Peduli (DT Peduli).
Read more »
Program BRI Peduli BRInita Dukung Kaum Hawa Lebih TangguhBRInita telah diimplementasikan di 21 lokasi di berbagai wilayah di Indonesia yang sebagian besar pengelolaannya dijalankan oleh kelompok usaha wanita.
Read more »
BRI Peduli BRInita Dukung Wanita Terus BerkaryaJPNN.com : Program BRInita (BRI Bertani di Kota) mendukung peran wanita melalui berbagai macam program pemberdayaan yang secara nyata mampu mendorong kesejah
Read more »