Bingung Pilih Yamaha Nmax Neo atau Neo S? Ini Perbedaannya!

Motor Baru News

Bingung Pilih Yamaha Nmax Neo atau Neo S? Ini Perbedaannya!
Yamaha NmaxYamaha Nmax TurboOtomotif
  • 📰 merdekadotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 26 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 35%
  • Publisher: 51%

Jika Yamaha Nmax Turbo terlalu mahal, Nmax Neo dan Neo S juga sudah lebih dari cukup.

Bingung Pilih Yamaha Nmax Neo atau Neo S? Ini Perbedaannya! Yamaha Nmax generasi ketiga hadir dengan embel-embel 'Turbo' yang merujuk pada sistem CVT baru. Tetapi, ada varian lain dengan CVT konvensional, yaitu Yamaha Nmax Neo dan Neo S. Walaupun begitu, secara tampilan, dari Nmax Neo hingga Nmax Turbo Tech Max Ultimate tidak ada perbedaan yang signifikan. Hanya terdapat perbedaan di bagian jok, pilihan warna, dan instrument cluster. Selain itu, hampir tidak ada perbedaan lainnya.

Dalam hal spesifikasi, Yamaha Nmax Neo dan Neo S memiliki mesin 155cc Blue Core 4 Valve SOHC VVA yang menghasilkan tenaga sebesar 11,3 kW @8.000rpm dan torsi sebesar 14,2 Nm @6.500rpm. Mesin ini memiliki kompresi 11,6:1 dan dipasangkan dengan transmisi otomatis CVT. Kaki-kaki depan Yamaha Nmax terbaru menggunakan sistem teleskopik, sementara di belakang terdapat suspensi dual rear sub-tank. Pelek yang digunakan memiliki diameter 13 inci dengan ban 110/70-13 di depan dan 130/70-13 di belakang.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

merdekadotcom /  🏆 36. in İD

Yamaha Nmax Yamaha Nmax Turbo Otomotif Motor Spesifikasi Harga

Malaysia Latest News, Malaysia Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Yamaha Aerox dan Lexi Bakal Pakai Teknologi Turbo seperti Nmax?Yamaha Aerox dan Lexi Bakal Pakai Teknologi Turbo seperti Nmax?Yamaha Nmax Turbo saat ini menggunakan teknologi baru pada dapur pacunya, dan mengadopsi teknologi Yamaha Electric Continuous Variable Transmission (YECVT) sensasi turbo.
Read more »

Impresi Touring Jakarta-Yogyakarta Pakai Yamaha NMax Turbo, Beneran Seenak Itu?Impresi Touring Jakarta-Yogyakarta Pakai Yamaha NMax Turbo, Beneran Seenak Itu?Touring dengan jarak tempuh lebih dari 500 kilometer itu melewati berbagai macam kondisi jalan dengan kontur yang beragam. Mulai dari jalan perkotaan yang relatif macet, Jalur Pantura yang cenderung lengang, hingga melalui tanjakan terjal dan turunan curam khas daerah pegunungan.
Read more »

Yamaha Nmax Turbo Belum Ada Rencana Diekspor, Kenapa?Yamaha Nmax Turbo Belum Ada Rencana Diekspor, Kenapa?PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) mengonfirmasi bahwa saat ini mereka belum berencana untuk mengekspor NMax Turbo. Ini berbeda dengan Nmax model sebelumnya.
Read more »

Update Harga Yamaha NMAX Bekas Juli 2024: Spesifikasi dan Keunggulan yang Perlu DiketahuiUpdate Harga Yamaha NMAX Bekas Juli 2024: Spesifikasi dan Keunggulan yang Perlu DiketahuiBerikut adalah rincian harga dan spesifikasi dari beberapa model NMAX bekas yang tersedia di pasaran
Read more »

Cara Fitur Y-Shift di Yamaha NMax Turbo: Tambah Akselerasi, tapi Bikin Aman di TurunanCara Fitur Y-Shift di Yamaha NMax Turbo: Tambah Akselerasi, tapi Bikin Aman di TurunanYamaha Nmax Turbo sudah pakai teknologi YECVT yang bisa memberikan sensasi turbo saat digunakan. Sensasi itu bisa dirasakan lewat Y-Shift. Bagaimana cara menggunakannya?.
Read more »

Daftar Harga Motor Bekas Yamaha NMAX Juli 2024Daftar Harga Motor Bekas Yamaha NMAX Juli 2024Berikut adalah rincian harga dan spesifikasi dari beberapa model NMAX bekas yang tersedia di pasaran
Read more »



Render Time: 2025-02-25 01:17:15