Ketua Umum Badan Koordinasi Himpunan Mahasiswa Islam (Badko HMI) Jabodetabeka-Banten, Adhiya Muzakki mengapresiasi kinerja Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi.
Menurut Adhiya, kinerja Menhub Budi dinilai sangat progresif dan sesuai dengan target. Hal itu bisa dilihat dari capaian kinerja Menhub selama empat tahun terakhir."Selama dipimpin Pak Budi, Menhub terus mengalami peningkatan yang signifikan dari segi realisasi anggaran, capaiannya pun juga progresif," kata dia dalam keterangannya, Kamis .
Selain itu, Adhiya juga mencatat, hingga akhir tahun 2022, Kementerian Perhubungan telah menyelesaikan sejumlah pembangunan, seperti pelabuhan penyeberangan dari target 36 lokasi terlaksana 11 lokasi. Pembangunan jalan kereta api dari target 7.451 Kmsp sudah terbangun 6642 Kmsp, dan lainnya. Hal itu, kata Adhiya selaras dengan tiga target fokus kinerja yaitu aspek pembangunan infrastrukur transportasi, meningkatkan konektivitas wilayah, serta pelayanan dan keselamatan transportasi di seluruh wilayah Indonesia."Ketiga aspek tersebut cukup berhasil di tangan Menhub," terangnya.
2 dari 2 halamanLaporan Keuangan Kemenhub 2022 Raih Opini Wajar Tanpa PengecualianKementerian Perhubungan menerima predikat Wajar Tanpa Pengecualian dari Badan Pemeriksa Keuangan RI atas Laporan Keuangan Kementerian Perhubungan Tahun 2022. Opini WTP ini merupakan yang ke-10 kali berturut-turut yang berhasil diraih sejak tahun 2013.
"Kami seluruh jajaran Kementerian Perhubungan berkomitmen untuk menindaklanjuti rekomendasi-rekomendasi tersebut secara maksimal," ujar Menhub pada acara penyerahan Laporan Hasil Pemeriksaaan BPK atas laporan keuangan Kemenhub Tahun 2022 di Jakarta, Selasa .
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Jenderal Dudung dan Moeldoko Resmikan Fasilitas Air Bersih Demi Percepat Penurunan Angka StuntingDua jenderal bintang empat TNI AD itu meresmikan pembangunan fasilitas air bersih di Lebak, Banten
Read more »
Pembukaan MTQ tingkat Provinsi Banten meriahPembukaan dan pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Qur&39;an (MTQ) ke XX tingkat Provinsi Banten yang digelar di Alun-alun, Tigaraksa, Kabupaten Tangerang ...
Read more »
70.000 Warga Banten Alami Obesitas, Tangerang Raya TerbanyakKepala Dinas Kesehatan Provinsi Banten, dr Ati Pramudji Hastuti mengungkapkan, ada 70.000 warganya didiagnosa mengidap berat badan berlebih.
Read more »
Demo Mahasiswa di Pinrang Sulsel Ricuh, Polisi dan Massa Saling Dorong!Demo HMI Kabupaten Pinrang, di Markas Komando Polres Pinrang, Sulawesi Selatan berujung ricuh. Keributan ini bermula saat para mahasiswa hendak membakar ban seb
Read more »
Hiii Serem... Ada 'Kampung Mati' di Lebak Banten, Cuma Diisi 4 KeluargaBaru-baru ini ramai di media sosial soal keberadaan kampung yang sudah sepi penduduknya. Kampung ini pun disebut sebagai 'kampung mati'. Seperti apa?
Read more »
Sepekan Terakhir, LPG 3 Kg Langka di TangerangGas elpiji atau liquid petroleum gas (LPG) ukuran 3 kg langka di sejumlah pangkalan gas di Kabupaten Tangerang, Banten sepekan terakhir.
Read more »