Gempa Bantul itu tidak menyebabkan tsunami meskipun lokasi pusat gempa bumi terletak di laut,
Liputan6.com, Jakarta Badan Geologi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral mengungkap penyebab gempa Bantul, Yogyakarta yang bermagnitudo 6,0 memiliki efek guncangan yang cukup kuat. Kepala Badan Geologi Sugeng Mujiyanto mengungkap endapan kuarter dan batuan berumur tersier yang lapuk serta bersifat urai, lunak, lepas, dan belum kompak inilah yang memperkuat guncangan.
Sementara endapan kuarter yang berada di Yogyakarta, termasuk Jawa Tengah berupa endapan aluvial pantai, aluvial sungai, dan batuan rombakan gunung api muda, serta batuan berumur tersier berupa batuan sedimen . Menurut data Badan Geologi, sebaran permukiman penduduk yang terlanda guncangan gempa bumi sebagian besar terletak pada Kawasan Rawan Bencana gempa bumi menengah hingga tinggi. Kejadian gempa bumi itu tidak menyebabkan tsunami meskipun lokasi pusat gempa bumi terletak di laut, namun diperkirakan tidak mengakibatkan terjadinya deformasi bawah laut yang dapat memicu terjadinya tsunami.
Bangunan di daerah selatan Yogyakarta dan Jawa Tengah harus dibangun menggunakan konstruksi bangunan tahan gempa bumi guna menghindari risiko kerusakan, sekaligus harus dilengkapi dengan jalur dan tempat evakuasi.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Update Gempa Bantul Yogyakarta, BPBD Bantul Laporkan 1 Korban MeninggalBPBD Bantul melaporkan satu korban meninggal dunia akibat gempa bumi Bantul, Yogyakarta, Jumat (30/6/2023).
Read more »
Gempa Bantul M 6,4, BMKG Imbau Masyarakat Hati-hati Kemungkinan Gempa SusulanBMKG menginformasikan peristiwa gempa yang terjadi sekitar pukul 19.57 WIB itu tidak berpotensi tsunami.
Read more »
Gempa Magnitudo 6,4 Guncang Bantul Yogyakarta, Ini Anjuran Doa Saat Terjadi GempaGempa Bantul-Yogyakarta dirasakan hingga di daerah Sukabumi, Jawa Barat. Jika kamu merasakan gempa, dianjurkan untuk membaca doa berikut ini.
Read more »
Gempa 6,4 SR Bantul, BMKG Catat 5 Gempa Bumi SusulanBMKG mencatat terdapat lima gempa bumi susulan yang terjadi di Bantul, Yogyakarta, Jumat (30/6/2023) setelah diguncang 6,4 SR.
Read more »
BMKG Catat Ada 5x Gempa Susulan Setelah Gempa M6.4 BantulBMKG mencatat adanya lima kali gempa susulan pasca terjadinya gempa bumi magnitudo 6,4 di Bantul, DIY pada Jumat (30/6/2023) malam.
Read more »
Gempa Bantul 6,4 SR, BMKG Catat 25 Kali Gempa SusulanBMKG) mencatat sebanyak 25 kali gempa bumi susulan setelah gempa pertama dengan kekuatan 6,4 skala richter terjadi pada Jumat (30/6/2023) pukul 19.57 WIB.
Read more »