Asnawi menegaskan dirinya tidak pernah menjadi sasaran rasisme selama berkarir di Korsel. rasisme GarudaDiRantau
Penggawa timnas Indonesia Asnawi Mangkualam Bahar menyesalkan adanya ucapan berbau rasisme yang dilakukan sejumlah penggawa klub K League 1 Korea Selatan, Ulsan Hyundai, kepada pemain asal Asia Tenggara.
Sanksi itu sebagai buntut dari komentar ketiga pemain di akun media sosial Myung-jae dua pekan lalu. Saat itu Myung-jae mengomentari penampilannya, dan mendapat respons dari Yong-woo dan Kyu-seong di kolom komentar. Myung-jae pun membalas komentar kedua rekannya dengan menulis: 'Itu karena kalian, kuota ASEAN'. Yong-woo pun membalasnya: 'Performa Sasalak sangat gila'. Candaan ini merujuk kepada warna kulit Myung-jae yang relatif mirip pemain Asia Tenggara. Tak pelak, komentar tersebut mendapat respons dari warganet Negeri Ginseng yang menganggap candaan itu berbau rasisme.
“Saya tidak tahu secara pasti tentang permasalahan itu. Tapi saya menyesali adanya rasisme di K League. [Sejauh ini] Saya belum pernah mengalami perlakuan rasisme di Korea atau di K League,” ujar Asnawi.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Masuknya Asnawi Mangkualam Buat Jeonnam Dragons Raih Kemenangan - Bolasport.comAsnawi Mangkualam berhasil membantu Jeonnam Dragons meraih kemenangan pada laga K-League 2 2023. Asnawi Mangkualam sendiri rupanya tak turun sejak menit awal
Read more »
Asnawi Mangkualam Sesali Ucapan Rasis Pemain Ulsan Hyundai ke Pemain Asia Tenggara - Bolasport.comAsnawi Mangkualam mengaku tak pernah menjadi sasaran rasisme selama berkarier di Korea Selatan. Kapten timnas Indonesia itu pun menyesalkan adanya ucapan rasis yang dilakukan sejumlah pemain klub K-League 1, Ulsan Hyundai.
Read more »
Kharisma Raden Asnawi, Ulama Kudus yang Mampu Usir Musuh dari Jarak JauhBagi warga Kudus, khususnya dan masyarakat Jawa umumnya, Kiai Haji Raden Asnawi merupakan sosok paling dikenal. Namanya tercatat dalam deretan kiai-kiai besar lainnya. Sindonews news .
Read more »