Anies Baswedan menyinggung kerapnya warganet menggunakan nama 'Wakanda' dan 'Konoha' untuk membicarakan Indonesia di media sosial.
. Dalam semesta sinematik marvel, Wakanda dikisahkan sebagai negara yang sangat maju di Afrika., Konoha diceritakan sebagai desa ninja yang kuat dan subur. Konoha dikenal sebagai desa ninja paling stabil dibanding desa-desa ninja yang lain.
Warganet juga kerap mencocokkan lini masa kepemimpinan pemimpin Konoha dengan pemimpin Indonesia. Konoha memiliki tujuh hokage sepanjang sejarah, seperti jumlah presiden RI sejauh ini.Anies Baswedan menyebut maraknya pemakaian nama tempat lain untuk mengkritik pemerintahan sendiri menunjukkan tanda demokrasi yang tidak sehat. Pasalnya, penggunaan nama-nama ganti itu menunjukkan ketakutan masyarakat saat menyampaikan kritik.
"Karena itu, perhatikan, rezim-rezim otoriter pasti mengandalkan rasa takut untuk menjalankan kekuasaannya. Begitu rasa takut itu hilang, rezimnya tumbang," kata Anies. "Kalau ada pasal-pasal dalam undang-undang yang mengganggu kebebasan berekspresi, sudah seharusnya itu direvisi dan harus bisa melindungi kebebasan berekspresi. Bukan malah menghalangi kebebasan berekspresi," pungkasnya.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Momen Anies Tampilkan Konoha dan Wakanda Saat Singgung Kebebasan BerpendapatKonoha dan Wakanda dinilai sebagai bentuk self cencorship yang mengindikasikan proses demokrasi bermasalah.
Read more »
Berbicara di UI, Anies Singgung Konoha dan Wakanda: Ini Menunjukkan Ada Self-CensorshipAnies Baswedan, menyinggung soal Konoha dan Wakanda saat berbicara dalam Kuliah Kebangsaan Fisip UI di Depok, Jawa Barat, Selasa (29/8/2023).
Read more »
Isi Kuliah Kebangsaan di UI, Anies Singgung Demokrasi di Konoha dan Wakanda"Banyak sekali yang menulis itu sebutnya Konoha, Wakanda gitu, apa artinya? Ini menunjukkan ada self censorship," kata Anies Baswedan.
Read more »
Pertanyakan Kebebasan Berpendapat, Anies Singgung Istilah 'Konoha' & 'Wakanda' Saat Pidato di UISaat menyampaikan kuliah kebangsaan di Universitas Indonesia, Anies menyampaikan kritik soal demokrasi di Indonesia.
Read more »
Kata Indonesia Kerap Diganti Jadi 'Konoha' dan 'Wakanda', Anies: Ini Tanda Tak SehatAnies menilai adanya fenomena mengganti kata Indonesia menjadi 'Konoha' dan 'Wakanda' menunjukkan tanda-tanda tidak sehat dalam demokrasi.
Read more »