Kemenhub menyatakan alokasi anggaran subsidi perintis di semua moda transportasi pada 2024 sebesar Rp4,1 triliun.
Ilustrasi - Bus Damri Cabang Mataram melintasi trayek perintis menuju salah satu desa terpencil di Pulau Sumbawa, NTB. ANTARA/Awaludin.
Jakarta - Kementerian Perhubungan menyatakan alokasi anggaran subsidi perintis di semua moda transportasi pada 2024 sebesar Rp4,1 triliun. Secara rinci, dari total alokasi anggaran Rp4,1 triliun, perhubungan darat mendapatkan alokasi sebesar Rp1,5 triliun untuk 327 trayek angkutan jalan, 33 trayek angkutan antarmoda, serta 7 lintasan angkutan barang. Selain itu, ada alokasi perintis penyeberangan untuk 274 lintas dan roroSelain itu, anggaran juga dialokasikan untuk angkutan perkotaan di 10 kota serta angkutan perkotaan untuk mendukung Ibu Kota Nusantara .
Adapun untuk perhubungan udara dialokasikan Rp554 miliar untuk 42 rute perintis kargo, 220 rute perintis penumpang, 1 rute subsidi kargo, 1.683 drum subsidi BBM kargo dan 8.759 drum subsidi BBM penumpang.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Angkutan Perintis Bakal Diguyur Subsidi Rp4,1 Triliun pada 2024Kemenhub bakal menyiapkan anggaran sebesar Rp4,1 triliun untuk subsidi angkutan perintis pada 2024.
Read more »
Kemenhub mendapat pagu indikatif tahun 2024 sebesar Rp38 triliun'Kami laporkan pula bahwa indikatif dari 2024 yang dikeluarkan 10 April oleh Kementerian Keuangan dan Bappenas adalah Rp38 triliun,' kata Menhub Budi Karya Sumadi.
Read more »
Dapat Duit Rp 38 T di Tahun Pemilu, Menhub Mau Belanja IniKemenhub mendapatkan alokasi anggaran Rp 38 triliun di tahun 2024. Dipakai untuk apa saja?
Read more »
5 Hal yang Dibahas dalam Rakernas Golkar Hari Ini: Pilpres 2024 hingga Sistem Proporsional TerbukaPartai Golkar membahas setidaknya lima hal terkait Pemilu 2024 dalam agenda Rapat Kerja Nasional (Rakernas) pada Minggu (4/6/2023).
Read more »
Stadion Manahan Solo Terpilih Menggelar Kualifikasi Piala Asia U-23 2024 - Jawa PosPSSI memutuskan menunjuk Solo sebagai tuan rumah Kualifikasi Piala Asia U-23 AFC 2024 pada 4-12 September 2023.
Read more »