Alhamdulillah, Erick Thohir Bantu Kurnia Meiga Buka Usaha Franchise Ayam Goreng
a. Menteri BUMN itu membukakan usaha franchise ayam goreng untuk eks penjaga gawang Arema FC tersebut.
Kurnia Meiga dibukakan franchise ayam goreng krispi asal Yogyakarta, Magu-magu Chicken. Usaha itu rencananya akan beroperasi pada akhir Juli 2023. "Waktu itu saya ketemu Meiga dan Azhiera Adzka Fathir . Saya sejak awal menawarkan bisa berusaha menjadi entrepreneurship, tapi tentu perlu belajar," ujar Erick Thohir di Menara Danareksa, Jakarta Pusat, Rabu .
"Nah yang termudah apa, belajar dari Mbak Jenny yang mempunyai franchise Magu-Magu Chicken yang sudah punya 5000 outlet, artinya apa? sebuah produk yang memang sudah punya"Nah ini yang Alhamdulillah saat ini saya membantu, ada kesepakatan antara Meiga dan keluarga, serta Bu Jenny yang punya franchise Magu-Magu Chicken yang mudah-mudahan paling lambat akhir bulan sudah beroperasi," tambah Erick Thohir.
Adapun, bantuan tersebut merupakan bagian dari komitmen PSSI dalam membantu mantan pemain Timnas Indonesia yang mengalami kesulitan. Sebelumnya, induk sepak bola di Tanah Air itu juga sudah membuat Yayasan Bakti Sepak Bola Indonesia yang diketuai oleh Erick Thohir.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Erick Thohir Bantu Mantan Kiper Timnas Kurnia Meiga dengan Modal Usaha dan Renovasi RumahKetua Umum PSSI, Erick Thohir memberikan dukungan modal usaha, biaya pengobatan, dan renovasi rumah kepada mantan pemain timnas, Kurnia Meiga.
Read more »
Dibantu Erick Thohir, Kurnia Meiga Buka Usaha Ayam GorengKetua Umum PSSI Erick Thohir menepati janjinya untuk memberi bantuan usaha kepada eks kiper timnas Indonesia Kurnia Meiga.
Read more »
Tepati Janji ke Kurnia Meiga, Erick Thohir dan PSSI Beri Bantuan Usaha - Bolasport.comKetum PSSI, Erick Thohir, menyalurkan bantuan usaha dan kesehatan untuk mantan kiper Timnas Indonesia, Kurnia Meiga.
Read more »
PSSI salurkan bantuan usaha dan kesehatan untuk Kurnia MeigaPSSI memberikan bantuan kepada Kurnia Meiga berupa fasilitas kesehatan untuk menangani gangguan penglihatan yang ia derita serta peluang usaha waralaba ayam goreng sebagai sumber penghasilan.
Read more »
Kurnia Meiga: Kalau Ada Mukjizat, Saya Akan Main LagiMantan kiper Timnas Indonesia, Kurnia Meiga, menyimpan keinginan untuk kembali bermain sepak bola lagi pada masa depan.
Read more »