Wali Kota Bogor Bima Arya terlibat duel dengan warga di atas empang dalam kompetisi gebuk bantal.
. Para warga satu persatu berusaha menggebuki orang nomor satu di Kota Bogor itu namun tak satupun berhasil menumbangkannya.Aksi kemeriahan warga ini saat Pemerintah Kota Bogor menggelar Pesta Rakyat dalam memperingati HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-78. Tahun ini Pesta Rakyat digelar di Bukit Pupay, Kampung Ciranjang, Kelurahan Pamoyanan, Kecamatan Bogor Selatan, yang berbatasan dengan wilayah Kabupaten Bogor.
Pesta rakyat yang dihadiri Wali Kota Bogor, Bima Arya, Wakil Wali Kota Bogor, Dedie A. Rachim, Kapolresta Bogor Kota, Kombes Pol Bismo Teguh Prakoso, Dandim 0606/Kota Bogor, Kolonel Inf. Fikri Ferdian, Dandenpom III/1 Bogor, Letnan Kolonel Cpm Anggun Hendryantoro serta kepala organisasi perangkat daerah Kota Bogor merupakan wujud dari kedekatan pemimpin, pejabat dengan warganya.Muhammad AR/Bogor
"Jadi setiap tanggal 17 Agustus sore, kami semua turun bersama sama warga. Di tengah warga kami ingin kemeriahan 17 agustus ini tidak hanya dirasakan di pusat kota, tidak hanya bisa dilihat di tv, tidak hanya tentang kemegahan tapi kemeriahan sampai ke pelosok. Kami ingin semua dari kami tidak ada jarak dengan warga," katanya, Kamis 17 Agustus 2023.Kehadiran warga yang menyaksikan pesta rakyat dan mengikuti perlombaan membuat suasana semakin meriah.
Dengan adanya perlombaan ini kata Bima Arya, warga dalam setahun sekali boleh memukuli wali kota dengan bantal melalui lomba pukul bantal, setahun sekali warga juga bisa menceburkan wali kota melalui lomba itu.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Bima Arya: Presiden Jokowi ingin lakukan klarifikasi lewat 'pak lurah'Wali Kota Bogor, Bima Arya menilai semangat pidato kenegaraan Presiden Republik Indonesia Joko Widodo dalam Sidang Tahunan MPR RI yang menyinggung soal ...
Read more »
Wali Kota Eri Buka Suara soal Sengkarut Gedung Wismilak SurabayaSengkarut Gedung Wismilak Surabaya sampai ke telinga Wali Kota Eri Cahyadi. Eri merespons penyitaan kembali aset Polri tersebut.
Read more »
Wali Kota: Paskibraka tanamkan kedisplinan kepada remajaWali Kota Administrasi Jakarta Timur Muhammad Anwar mengemukakan pelatihan menjadi Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) telah menanamkan ...
Read more »
Gibran Tak Diundang Rapat Konsolidasi PDIP Jateng, Padahal Wakil Wali Kota Solo Datang, Ada Apa?Wakil Wali Kota Solo Teguh Prakosa mengaku diundang DPD PDIP Jateng untuk mengikuti rapat konsolidasi yang dihadiri sejumlah kepala daerah kader PDIP di Semarang pada Selasa malam (15/8/2023). Padahal, Gibran sebagai Wali Kota tidak diundang dalam rapat konsolidasi itu.
Read more »
Wali Kota Denpasar raih penghargaan Upakarya Wanua NugrahaWali Kota Denpasar, Bali, IGN Jaya Negara mendapat penghargaan Upakarya Wanua Nugraha dari Kementerian Dalam Negeri sebagai bentuk apresiasi terhadap dedikasi ...
Read more »