5 Tips Berpuasa Ramadan bagi Penderita Penyakit Jantung TempoRamadan
TEMPO.CO, Jakarta - Spesialis jantung dan pembuluh darah Rio Probo Kaneko menjelaskan lima tips berpuasa bagi penderita penyakit jantung demi mendukung kelancaran ibadah selama Ramadan 2023.'Kiat berpuasa bagi penderita jantung yang pertama adalah mengkomunikasikan dosis dan jam konsumsi obat kepada dokter jantung,' kata Rio.Ia menjelaskan penderita penyakit jantung yang ingin berpuasa Ramadan sebaiknya tidak mengurangi dosis dan frekuensi minum obat jantung tanpa arahan dokter.
Keempat, pasien penyakit jantung dapat berpuasa bila faktor risiko penyakit dalam kategori rendah atau sedang, misalnya hipertensi yang terkontrol, yakni tensi di bawah 140/90 mmHg, gagal jantung yang tidak berat, penyakit katup jantung derajat ringan-sedang, gangguan irama jantung yang tidak berkelanjutan, atau hipertensi paru derajat ringan-sedang.
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
6 Makanan Lezat Ini Wajib Dikonsumsi Penderita Mag Jika Ingin Berpuasa Tanpa WorryBerikut ini enam makanan lezat yang membantu penderita penyakit mag menjalankan ibadah puasa tanpa masalah. Simak penjelasan lengkapnya di sini.
Read more »
Saran Dokter untuk Ibu Hamil yang Ingin Berpuasa RamadanDokter menyebut beberapa alasan yang membuat wanita hamil tidak dianjurkan berpuasa.
Read more »
6 Anak Artis yang Ikut Berpuasa Ramadan 2023Artis Indonesia yang beragama Islam bersama anak-anak mereka antusias menjalankan puasa Ramadan kali ini. Artis Indonesia yang beragama Islam bersama anak-anak...
Read more »
Cegah Komplikasi, Penderita Diabetes Perlu Perhatikan Ini saat Puasa RamadanPakar mengingatkan sejumlah hal yang perlu penderita diabetes perhatikan saat puasa Ramadan demi mencegah terjadinya komplikasi.
Read more »
Makan Nasi dan Mi Instan saat Sahur Bikin Cepat Lapar, Ini AlasannyaMenjaga kondisi tubuh agar tak cepat merasa lapar saat berpuasa di bulan Ramadan tentu saja penting.
Read more »
Puasa kok Loyo? Simak 4 Cara Ini agar Tetap Produktif di Bulan RamadanTerdapat beberapa hal yang perlu diperhatikan agar tetap produktif meski tengah berpuasa di bulan Ramadan.
Read more »