Selama sepekan terakhir Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berhasil mempertahankan posisi tetap hijau, walaupun di hari terakhir sempat ada penyusutan.
Melansir data Refinitiv, IHSG pada akhir pekan Jumat ditutup di posisi 6926,78, melemah -0,12% secara harian dan mengakhiri tren hijau selama 4 hari sebelumnya. Walau begitu, secara mingguan gerak IHSG masih menguat sebesar 0,56%.Adapun lima saham yang bergerak paling atraktif, PT Barito Renewables Energy Tbk jadi saham yang paling leading dengan penguatan sebesar 202,56% sejak melantai di bursa pada 9 Oktober 2023 lalu.
Kemudian disusul saham PT Alfa Energi Investama Tbk yang melesat 121,69% ke harga Rp184/saham dan saham PT Ulima Nitra Tbk , melonjak 53,15% menuju harga Rp170/saham. Selanjutnya di posisi keempat dan kelima ditempati PT Buana Lintas Lautan dan PT Mandiri Herindo Perkasa Tbk , dengan harga saham yang masing-masing menguat 46,88% dan 30,48%. Berikut rinciannya terlihat pada grafik di bawah ini :
Pada grafik diatas juga terlihat lima saham yang menjadi looser pekan ini diantaranya ada PT Pulau Subur Tbk , PT Widiant Jaya Krenindo Tbk , PT Sumber Sinergi Makmur Tbk , PT Asuransi Jiwa Syariah Jasa Mitra Abadi Tbk dan PT Mutuagung Lestari Tbk . Dari kelima saham tersebut saham PTPS menjadi yang paling anjlok pada pekan ini sebesar - 46,97%
Malaysia Latest News, Malaysia Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
IHSG Diprediksi Menguat, Intip Saham-saham Berpotensi Cuan Hari IniIndeks harga saham gabungan atau IHSG menguat 29 poin atau 0,42 persen di level 6.964, pada pembukaan perdagangan Jumat, 13 Oktober 2023.
Read more »
Intip Saham Pilihan yang Bisa Kasih Cuan di Akhir PekanIndeks harga saham gabungan (IHSG) pada perdagangan Kamis (12/10/2023) ditutup naik 0,05% atau 3,39% poin di level 6.935,15.
Read more »
Perang Makin Memanas, Deretan Saham Ini Masih Bisa Cuan Jumboektor energi mulai dari migas, batubara, hingga renewables energy masih potensi diuntungkan tahun ini walau harga komoditas tak setinggi tahun lalu.
Read more »
Prajogo Pangestu dan Salim Jadi Juru Selamat IHSGSaham BREN dan AMMN menjadi penopang Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) selama Oktober
Read more »
Video: Perang Israel Vs Hamas, Saham Mana yang Terdampak?Perang Israel Vs Hamas, Saham Apa Yang Paling Buntung?
Read more »
Direksi GOTO Laporkan Hasil Pelaksanaan Private PlacementGOTO menerbitkan 17,04 miliar saham baru melalui private placement, membuat total saham ditempatkan dan disetor penuh setelahnya mencapai 1,2 triliun saham.
Read more »